Trans Studio Bandung

6°55′36″S 107°38′09″E / 6.926722°S 107.63579°E / -6.926722; 107.63579Koordinat: 6°55′36″S 107°38′09″E / 6.926722°S 107.63579°E / -6.926722; 107.63579PemilikTrans StudioDibuka18 Juni 2011Luas area42 ekar (17 ha)Situs webwww.transstudiobandung.com

Trans Studio Bandung adalah sebuah pusat perbelanjaan, taman hiburan, dan hotel di Bandung, Jawa Barat, Indonesia. Trans Studio dibangun di atas lahan seluas 4,2 hektar (10 are).[1] Trans Studio Bandung terdiri dari beberapa bagian termasuk pusat perbelanjaan yang disebut Trans Studio Mall (biasanya disebut TSM), taman rekreasi yang disebut Trans Studio, hotel bintang 3 yang disebut ibis Bandung Trans Studio, dan hotel mewah bintang 5 yang disebut The Trans Luxury Hotel.

Target pengunjung

Target pengunjung Trans Studio Bandung bukan hanya dari wisatawan domestik, melainkan juga pengunjung wisatawan asing dari berbagai negara tetangga dan oleh karena itu Trans Studio Bandung harus bersaing dengan Resort World Sentosa, Genting Highlands, dan lain-lainnya yang sudah terkenal di mata internasional. Karena Trans Studio Bandung terdapat di dalam ruangan maka rentang pengunjung dimulai dari anak-anak hingga orang dewasa. Pada tahun 2011, pihak Trans Studio memperkirakan bahwa Trans Studio Bandung akan didatangi pengunjung berjumlah 2-5 juta. [butuh rujukan]

Fasilitas

Logo Trans Studio Mall Bandung

Trans Studio Bandung mempunyai fasilitas berikut ini:

  • Trans Studio Theme Park: Pusat rekreasi indoor berkelas internasional
  • Trans Studio Mall Bandung: Pusat perbelanjaan kelas dunia yang artistik dan nyaman
  • Mega Tower: Kantor pusat Bank Mega cabang Bandung
  • The Trans Luxury Hotel - Hotel bintang 5
  • Ibis Hotel Bandung - Hotel bintang 3

Kawasan dan wahana permainan di Trans Studio Bandung

Studio Central [2]
  • Racing Coaster by Tiket.com
  • Super Heroes 4D The Rides
  • Trans Car Racing
  • Vertigo - Indosat Galaxy
  • Trans City Theatre
  • Giant Swing
  • Sibolang Adventure
  • Ocean World Science Center
  • Dunia Anak
The Lost City
  • Jelajah
  • Kong Climb
  • My Trip My Adventure
  • Sky Pirates
  • Amphitheater
Magic Corner
  • Negeri Raksasa
  • Black Heart's Pirate Ship
  • Dragon Raiders
  • Pulau Liliput
  • Dunia Lain
  • Special Effect Action Show - Stage 18
More
  • TRANSmart Lawson
  • The Coffee Bean & Tea Leaf
  • Baskin Robbins
  • Wendy's
  • Studio Mie
  • Studio Manis
  • Trans Studio Store

Pertunjukkan utama

  • Cadabra - The Word to Change Everything
  • Repertoire of Love
  • Special Effect Action Show
  • The Magical Parade of Zoocrew

Grand Opening

Grand Opening Trans Studio Bandung diadakan pada tanggal 17 Juni 2011 disiarkan secara langsung oleh Trans TV dan Trans7 dan dibuka untuk umum mulai tanggal 18 Juni 2011.

Roller Coaster di Trans Studio Mall Bandung.

Trans Studio Mall Bandung atau disingkat TSM (dahulu Bandung Supermal (BSM)) merupakan pusat pembelanjaan terbesar di Bandung yang upacara diresmikan hingga upacara pembukaan sejak pada tanggal 25 Oktober 2001.[3]

Referensi

  1. ^ "Trans Studio Bandung, Wahana Rekreasi Indoor Terbesar Di Dunia". www.tarungnews.com. Diakses tanggal 2016-04-16. 
  2. ^ Wahana Permainan & Pertunjukkan Trans Studio Bandung
  3. ^ Hestianingsih. "Bandung Supermal Resmi Berganti Nama Menjadi Trans Studio Mal". detikcom. detik.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 4 Juli, 2012. Diakses tanggal 30 Juni, 2012.  Periksa nilai tanggal di: |accessdate=, |archive-date= (bantuan)

Pranala luar

  • (Indonesia) Situs web resmi
  • (Indonesia) Siapkan dirimu berpetualang di Trans Studio Bandung Diarsipkan 2016-12-20 di Wayback Machine.
  • l
  • b
  • s
CT Corp
  • l
  • b
  • s
Bank
Asuransi
Sekuritas
Manajemen investasi
Pembiayaan
  • MAF
  • MCF
  • Mega Finance
  • l
  • b
  • s
Trans Corp
  • l
  • b
  • s
detik Network
Transvision
Lain-lain
  • l
  • b
  • s
AntaVaya
Trans Fashion Indonesia
Trans Fashion Thailand
Kafe
Restoran
  • Gyu Katsu Nikaido
  • Tasty Kitchen
  • Warung Wardani Bali
  • Wendy's
Rantai es krim
Lain-lain
  • Trans Event
Supermarket
Grosir
  • Groserindo
Toserba
Toko online
  • Allo Fresh
Toko khusus
  • Breadshop
  • Electronic Pro
  • Okidoki
  • Transmart Hardware
  • Trans Hello!
  • Trans Living
  • Seen
  • Spord
  • l
  • b
  • s
Trans Entertainment
Trans Studio
  • Trans Studio Bali
  • Trans Studio Bandung
  • Trans Studio Cibubur
  • Trans Studio Garden Tanjung Pinang
Trans Snow World
  • Trans Snow World Bintaro
  • Trans Snow World Juanda Bekasi
  • Trans Snow World Surabaya
  • Trans Snow World Makassar
Lain-lain
  • KidCity
  • Trans Studio Mini
Trans Shopping Mall Group
Trans Hotel Group
  • Aston Hotel Tanjung Pinang and Conference Centre
  • Fashion Hotel Legian
  • Four Star Hotel by Trans Hotel
  • Ibis Bandung Trans Studio
  • The Trans Luxury Hotel
  • The Trans Resort Bali
Lain-lain
  • Graha Trans Coffee
  • Gedung Trans Media
  • Gedung Transvision
  • Masjid Agung Trans Studio Bandung
  • Menara Bank Mega
    • Kuningan
    • Bandung
    • Semarang
    • Makassar
  • Menara Mega Syariah
  • Trans City
  • The Trans Luxury Yacht
Usaha bersama dengan: Accor • Archipelago International • Michel Adam Lisowski
CT Global Resources
CT Agro
  • Arah Tumata
  • Wahana Kutai Kencana
CT Arsa Foundation
  • berbuatbaik.id
  • Duta Bangsa
  • SMA Unggulan CT Arsa Foundation Medan
  • SMA Unggulan CT Arsa Foundation Sukoharjo
  • LSPR Trans Park Juanda Bekasi
Lain-lain
  • Trans Airways
  • CT Corp Infrastruktur Indonesia
  • CT Corp Digital
  • l
  • b
  • s

Trans Studio Bandung (Trans Studio Mall Bandung) · Trans Studio Cibubur (Trans Studio Mall Cibubur) · Trans Studio Bali (Trans Studio Mall Bali)

  • l
  • b
  • s
Aceh
Kota Banda Aceh
Bali
Kabupaten Badung
Kota Denpasar
Banten
Kabupaten Tangerang
Kota Tangerang
Kota Tangerang Selatan
Bengkulu
Kota Bengkulu
DI Yogyakarta
Kabupaten Sleman
Kota Yogyakarta
DKI Jakarta
Jakarta Barat
Jakarta Pusat
Jakarta Selatan
Jakarta Timur
Jakarta Utara
Gorontalo
Kota Gorontalo
Jambi
Kota Jambi
Jawa Barat
Kabupaten Bekasi
Kabupaten Bogor
Kabupaten Cianjur
Kabupaten Karawang
Kota Bandung
Kota Bekasi
Kota Bogor
Kota Cirebon
Kota Depok
Kota Sukabumi
Jawa Tengah
Kabupaten Klaten
Kabupaten Kudus
Kabupaten Sukoharjo
Kota Magelang
Kota Pekalongan
Kota Semarang
Kota Surakarta
Kota Tegal
Jawa Timur
Kota Batu
Kota Kediri
Kota Madiun
Kota Malang
Kota Surabaya
Kalimantan Barat
Kota Pontianak
Kota Singkawang
Kalimantan Selatan
Kota Banjarbaru
Kota Banjarmasin
Kalimantan Timur
Kota Balikpapan
Kota Bontang
Kota Samarinda
Kalimantan Utara
Kota Tarakan
Kepulauan Bangka Belitung
Kota Pangkalpinang
Kepulauan Riau
Kota Batam
Kota Tanjungpinang
Lampung
Kota Bandar Lampung
Maluku
Kota Ambon
Maluku Utara
Kota Ternate
Nusa Tenggara Barat
Kota Mataram
Nusa Tenggara Timur
Kota Kupang
Papua
Kota Jayapura
Riau
Kota Dumai
Kota Pekanbaru
Sulawesi Selatan
Kabupaten Maros
Kota Makassar
Sulawesi Tengah
Kabupaten Poso
Kota Palu
Sulawesi Tenggara
Kota Kendari
Sulawesi Utara
Kota Manado
Sumatera Barat
Kota Padang
Sumatera Selatan
Kota Palembang
Sumatera Utara
Kota Medan