City of Tomorrow

LokasiIndonesia Jawa Timur, Indonesia
AlamatJl. Ahmad Yani No.288, Dukuh Menanggal, Gayungan, Surabaya
Tanggal dibuka2007; 17 tahun lalu (2007)
PengembangLippo Karawaci
PemilikLippo Group
ArsitekAnggara Architeam
Total luas pertokoan170.000 m2 (total)[1]
Jumlah lantai4 (mal), 13 (kantor), 40 (apartemen)
Situs webSitus resmi

City of Tomorrow atau biasa disingkat menjadi Cito, adalah sebuah superblok yang terletak di Surabaya. Pengembang superblok ini adalah PT Lippo Karawaci Tbk.[2]

Superblok ini terletak di sudut barat laut Bundaran Waru, berseberangan dengan markas Komando Resor Militer 084, dekat dengan perbatasan Surabaya dengan Kabupaten Sidoarjo serta Bandara Juanda.[3] Superblok ini dirancang oleh Anggara Architeam dan dibangun oleh Total Bangun Persada.[4] Didirikan pada tahun 2007, Cito menempati lahan seluas 2,6 hektare dan memiliki total luas bangunan mencapai 170.000 m2.[1]

Cito terdiri atas mal, apartemen, dan gedung perkantoran.[5] Mal City of Tomorrow memiliki 4 lantai, dengan luas gedung sebesar 111.633 m2 yang mampu menampung 1.300 unit retail.[6] Di atas mal, terdapat 6 gedung perkantoran yang masing-masing memiliki 13 lantai. Sementara itu, apartemen Aryaduta Residences menempati ujung barat kompleks Cito. Apartemen 40 lantai ini menawarkan 246 unit untuk dijual.[7] Sebelumnya, terdapat rencana untuk membuka hotel bernama Hotel Aryaduta Surabaya, namun rencana tersebut belum terwujudkan sampai sekarang.[8]

Kontroversi

Pembangunan City of Tomorrow sempat memicu kontroversi, dikarenakan superblok tersebut memiliki gedung setinggi 115 meter, melampaui batas 90 meter yang ditetapkan untuk gedung-gedung dalam radius 15 kilometer bandar udara, sementara Cito terletak hanya 8 kilometer dari Bandar Udara Internasional Juanda.[9]

Referensi

  1. ^ a b "City of Tomorrow (CITO)". Dunia MICE. 19 September 2008. 
  2. ^ "Mochtar Riady: Saya Diminta Ikut Bereskan Proyek Anak "Babe"". Kompas. 27 Januari 2016. 
  3. ^ "Pengelola Bandara Juanda Pasrah Atas Bangunan Cito". Antara. 19 Juni 2010. 
  4. ^ "City Of Tomorrow". Rental Motor Surabaya. 14 Oktober 2020. 
  5. ^ "Lippo The Milestones" (PDF). Lippo Karawaci. Diakses tanggal 19 April 2024. 
  6. ^ "Mall di Surabaya Selatan Ini Sepi Pengunjung dan Banyak Tenant Tutup". Jatim Viva. 10 Januari 2024. 
  7. ^ "Apartment Aryaduta Residences Surabaya Overview". Rukamen. Diakses tanggal 19 April 2024. 
  8. ^ "Hotel Aryaduta Rayakan '40 Tahun Di Indonesia'". Berita Manado. 4 Juni 2014. 
  9. ^ "Gedung City of Tomorrow Dikhawatirkan Bahayakan Pesawat". Kompas. 7 Juni 2010. 

Pranala luar

  • situs resmi City of Tomorrow[pranala nonaktif permanen]
  • l
  • b
  • s
Indonesia Pusat perbelanjaan di Indonesia
Aceh
Kota Banda Aceh
Bali
Kabupaten Badung
Kota Denpasar
Banten
Kabupaten Tangerang
Kota Tangerang
Kota Tangerang Selatan
Bengkulu
Kota Bengkulu
DI Yogyakarta
Kabupaten Sleman
Kota Yogyakarta
DKI Jakarta
Jakarta Barat
Jakarta Pusat
Jakarta Selatan
Jakarta Timur
Jakarta Utara
Gorontalo
Kota Gorontalo
Jambi
Kota Jambi
Jawa Barat
Kabupaten Bekasi
Kabupaten Bogor
Kabupaten Cianjur
Kabupaten Karawang
Kota Bandung
Kota Bekasi
Kota Bogor
Kota Cirebon
Kota Depok
Jawa Tengah
Kabupaten Klaten
Kabupaten Kudus
Kabupaten Sukoharjo
Kota Magelang
Kota Pekalongan
Kota Semarang
Kota Surakarta
Kota Tegal
Jawa Timur
Kota Batu
Kota Kediri
Kota Madiun
Kota Malang
Kota Surabaya
Kalimantan Barat
Kota Pontianak
Kota Singkawang
Kalimantan Selatan
Kota Banjarbaru
Kota Banjarmasin
Kalimantan Timur
Kota Balikpapan
Kota Bontang
Kota Samarinda
Kalimantan Utara
Kota Tarakan
Kepulauan Bangka Belitung
Kota Pangkalpinang
Kepulauan Riau
Kota Batam
Kota Tanjungpinang
Lampung
Kota Bandar Lampung
Maluku
Kota Ambon
Maluku Utara
Kota Ternate
Nusa Tenggara Barat
Kota Mataram
Nusa Tenggara Timur
Kota Kupang
Papua
Kota Jayapura
Riau
Kota Dumai
Kota Pekanbaru
Sulawesi Selatan
Kabupaten Maros
Kota Makassar
Sulawesi Tengah
Kabupaten Poso
Kota Palu
Sulawesi Tenggara
Kota Kendari
Sulawesi Utara
Kota Manado
Sumatera Barat
Kota Padang
Sumatera Selatan
Kota Palembang
Sumatera Utara
Kota Medan
  • l
  • b
  • s
Lippo Homes
  • l
  • b
  • s
Lippo Malls
Bali
  • Lippo Mall Kuta
  • Lippo Plaza Sunset
Banten
  • Mall of Serang
Jabodetabek
Jawa Barat
Jawa Tengah
DI Yogyakarta
Jawa Timur
Kalimantan Tengah
  • Mega Town Square
Lampung
Nusa Tenggara Timur
  • Lippo Plaza Kupang
Sulawesi Selatan
Sulawesi Tenggara
Sulawesi Utara
  • Lippo Plaza Manado
Jambi
  • Lippo Plaza Jambi
Sumatera Selatan
Sumatera Utara
Lain-lain
  • Lippo Land Club
  • Nobu Center
  • Country Club
  • Permata Sport Club
  • Lippo Kuningan
  • Lippo Life Tower
  • Menara Matahari
  • Lippo Thamrin
  • Lippo Office Tower
  • Lippo Tower Holland Village
  • Cinépolis
  • Timezone
  • Hotel Aryaduta
  • Rumah Sakit Siloam
  • Rumah Sakit Siloam MRCCC
  • Semanggi Specialist Clinic
  • First Reit
  • Lippo Malls Indonesia Retail Trust
  • Lippo Cyber Park
  • Maxx
  • San Diego Hills Memorial Park
  • l
  • b
  • s
Lippo Malls
Aceh
Bali
  • Lippo Mall Kuta
  • Lippo Plaza Sunset
Banten
  • Mall of Serang
DI Yogyakarta
Jabodetabek
Jambi
  • Lippo Plaza Jambi
Jawa Barat
Jawa Tengah
Jawa Timur
Kalimantan Tengah
  • Mega Town Square
Lampung
Nusa Tenggara Timur
  • Lippo Plaza Kupang
Sulawesi Selatan
Sulawesi Tenggara
Sulawesi Utara
  • Lippo Plaza Manado
Sumatera Selatan
Sumatera Utara
Ikon rintisan

Artikel bertopik mal, toserba, atau pusat perbelanjaan ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s