Valens

Valens
Kaisar ke-66 Kekaisaran Romawi
Sebuah patung dada marmer yang diyakini mewakili Valens atau Honorius
Berkuasa28 Maret 364 – 17 November 375 (kaisar timur, dengan saudaranya Valentinian I di barat;
17 November 375 – 9 Agustus 378 (kaisar di timur, dengan keponakannya Gratian dan Valentinian II sebagai kaisar barat)
PendahuluValentinian I (sendiri, seluruh kekaisaran)
PenerusTheodosius I
Kelahiran328
Cibalae, dekat Sirmium, sekarang kota Vinkovci, Kroasia
Kematian9 Agustus 378 (aged 50)
Adrianopel
Nama lengkap
Flavius Iulius Valens (dari kelahiran sampai kenaikan tahta);
Flavius Iulius Valens Augustus (sebagai kaisar)
AyahGratian Tua
PasanganAlbia Dominica[1]
AnakValentinianus Galates,
Carosa,
Anastasia[1]

Valens (328 – 9 Agustus 378), nama lengkap Flavius Julius Valens Augustus (bahasa Latin: flavivs ivlivs valens avgvstvs), adalah Kaisar Romawi Timur dari 364 sampai 378. Ia diberikan setengah bagian timur kekaisaran tersebut oleh saudaranya Valentinian I setelah naik tahta. Valens, yang terkadang dikenal sebagai Romawi Benar Terakhir, dikalahkan dan dibunuh dalam Pertempuran Adrianopel, yang menandai permulaan keruntuhan Kekaisaran Romawi Barat.

Referensi

  • Lenski, Noel, "Valens (364–378 A.D)", De Imperatoribus Romanis

Pranala luar

  • Media terkait Valens di Wikimedia Commons
  • Laws of Valens
  • This list of Roman laws of the fourth century shows laws passed by Valens relating to Christianity.
  • l
  • b
  • s
Daftar kaisar Romawi bersatu, Barat, dan Timur
  • Kaisar Romawi
  • Raja Romawi
Principatus
27 SM – 235 M
Krisis
235–284
  • Kaisar-kaisar Galia:
  • Postumus
  • (Laelianus)
  • Marius
  • Victorinus
  • (Domitianus II)
  • Tetricus I dgn Tetricus II sbg Caesar
Dominatus
284–395
Romawi Barat
395–480
Romawi Timur
Bizantium
395–1204
Kekaisaran Nicea
1204–1261
Romawi Timur
Bizantium
1261–1453
Huruf cetak miring menunjukkan seorang rekan-kaisar, sedangkan yang digaris bawahi menunjukkan seorang perampas kekuasaan. Lihat pula: Kerajaan Romawi
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
    • 2
    • 3
  • WorldCat
Perpustakaan nasional
  • Norwegia
  • Spanyol
  • Prancis (data)
  • Catalunya
  • Amerika Serikat
  • Republik Ceko
  • Belanda
  • Polandia
  • Swedia
  • Vatikan
Galeri seni dan museum
  • Te Papa (Selandia Baru)
Lain-lain
  • Faceted Application of Subject Terminology
  • RERO (Swiss)
    • 1
  • SUDOC (Prancis)
    • 1
  1. ^ a b Lendering, Jona, "Valens", livius.org