Stadion Lumen Field

47°35′43″N 122°19′54″W / 47.59528°N 122.33167°W / 47.59528; -122.33167Koordinat: 47°35′43″N 122°19′54″W / 47.59528°N 122.33167°W / 47.59528; -122.33167KonstruksiMulai pembangunanSeptember 1998Dibuka28 Juli 2002Biaya pembuatanUS$430 juta (komplek utama)
($599 juta in 2024 dollars[1])ArsitekEllerbe Becket[2]
LMN Architects[2]
Streeter & Associates[3]Insinyur strukturMagnusson Klemencic AssociatesInsinyur pemeliharaanMcKinstry/Cochran[2]Kontraktor umumTurner Constructions Company[2]Data teknisPermukaanRumput sintetikPapan skor84 ft × 24 ft (26 m × 7.3 m)
44 ft × 50 ft (13 m × 15 m)Kapasitas67,000 (NFL)
maksimal hingga 72,000 (untuk event tertentu)
38,500 (MLS)
maksimal hingga 67,000 (untuk event tertentu)Ukuran lapanganSepak bola Amerika:
120 yd × 53.3 yd
(109.7 m × 48.8 m)
Sepak bola:
116 yd × 75 yd
(106.07 m × 68.58 m)PemakaiSeattle Seahawks (NFL) (2002–sekarang)
Seattle Sounders (1994–2008) (USL 1) (2003–2007)
Seattle Sounders FC (MLS) (2009–sekarang)
Washington Huskies (NCAA) (2011–2013)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

CenturyLink Field adalah nama sebuah stadion multiguna yang terletak di Seattle, Washington, Amerika Serikat. Stadion ini berfungsi sebagai stadion kandang untuk Seattle Seahawks sebuah klub sepak bola Amerika yang berlaga di National Football League (NFL) dan juga merupakan stadion kandang dari klub sepak bola Seattle Sounders FC yang merupakan klub anggota dari Major League Soccer (MLS).

Pada awalnya stadion ini bernama Stadion Seahawks namun kemudian diganti menjadi Qwest Field pada tanggal 23 Juni 2004 ketika perusahaan operator telekomunikasi Qwest memperoleh hak penamaan. Lalu pada bulan Juni 2011 namanya diubah lagi menjadi CenturyLink Field setelah Qwest diakuisisi oleh CenturyLink.

Referensi

  1. ^ 1634–1699: McCusker, J. J. (1997). How Much Is That in Real Money? A Historical Price Index for Use as a Deflator of Money Values in the Economy of the United States: Addenda et Corrigenda (PDF). American Antiquarian Society.  1700–1799: McCusker, J. J. (1992). How Much Is That in Real Money? A Historical Price Index for Use as a Deflator of Money Values in the Economy of the United States (PDF). American Antiquarian Society.  1800–present: Federal Reserve Bank of Minneapolis. "Consumer Price Index (estimate) 1800–". Diakses tanggal 28 Mei 2023. 
  2. ^ a b c d "Qwest Field & Events Center (formerly Seahawks Stadium – Ellerbe Becket)". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-01-23. Diakses tanggal 2013-06-13. 
  3. ^ "Welcome, Seahawks Stadium". Daily Journal of Commerce. 27 Juni 2002. Diakses tanggal 13 Juni 2013. 

Pranala luar

  • (Inggris) Situs web resmi
  • (Inggris) Washington State Public Stadium Authority Diarsipkan 2009-03-31 di Wayback Machine.
  • (Inggris) Info stadion pada situs web Seattle Seahawks Diarsipkan 2012-01-07 di Wayback Machine.
  • (Inggris) Info stadion pada situs web Seattle Sounders FCDiarsipkan 2013-06-27 di Wayback Machine.
Pranala ke artikel terkait
Ikon rintisan

Artikel bertopik stadion ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s
  • l
  • b
  • s
Amerika Serikat
Kanada
Meksiko
Ikon rintisan

Artikel bertopik stadion ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s