Rudy Giuliani

Wali kota New York City 107Masa jabatan
1 Januari 1994 – 31 Desember 2001
Sebelum
Pendahulu
David N. Dinkins
Pengganti
Michael R. Bloomberg
Sebelum
Informasi pribadiLahir28 Mei 1944 (umur 79)
Brooklyn, New YorkPartai politikRepublikSuami/istriJudith NathanAlma materManhattan College
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Rudolph William Louis "Rudy" Giuliani, KBE (lahir 28 Mei 1944) adalah politikus, pengacara, dan pengusaha AS dari negara bagian New York. Ia adalah mantan wali kota New York City dan sekarang mencalonkan diri untuk menjadi Presiden AS.

Ia adalah anggota partai Demokrat dan kemudian independen pada tahun 1970-an, tetapi kemudian pindah ke partai Republik. Ia menjabat wali kota NYC selama 2 periode. Dalam masa jabatannya, NYC mengalami penurunan drastis dalam tingkat kejahatan, tetapi banyak pihak yang mengatakan bahwa hal ini telah berlangsung selama 36 tahun sebelumnya. Ia digantikan oleh Michael R. Bloomberg.

Giuliani menjadi terkenal di seluruh dunia setelah serangan 11 September, ketika ia dijuluki oleh "Person of the Year" oleh majalah Time dan diberi gelar knight oleh ratu Elizabeth II. Setelah masa jabatannya habis, Giuliani mendirikan Giuliani Partners, sebuah perusahaan konsultan keamanan.

Biografi

Rudolph Giuliani dilahirkan di Brooklyn, New York, dari orang tua Harold Angel Giuliani dan Helen C. D'Avanzo, keduanya keturunan Italia. Ia dibesarkan dalam agama Katolik Roma. Ketika ia berusia 7 tahun, keluarganya pindah dari Brooklyn ke Garden City South di Long Island. Ia mulanya ingin menjadi pastor, tetapi berubah pikiran dan bersekolah di New York University School of Law di Manhattan dan lulus secara cum laude dengan gelar Juris Doctor pada 1968.

Sejarah pemilihan

  • 1997 (New York City)
    • Rudy Giuliani (R) (inc.), 59%
    • Ruth Messinger (D), 41%
  • 1993 (New York City)
    • Rudy Giuliani (R), 49%
    • David Dinkins (D) (inc.), 46%
  • 1989 (New York City)
    • David Dinkins (D), 51%
    • Rudy Giuliani (R), 49%

Buku

  • Barrett, Wayne, (2000). Rudy!: An Investigative Biography of Rudolph Giuliani. Basic Books, ISBN 0-7567-6114-X (Reprint by Diane Publishing Co.)
  • Brodeur, Christopher X., (2002). "Perverted Little Creep; Mayor Giuliani vs Mayor Brodeur". ExtremeNY books, ISBN 0-9741593-0-1.
  • Gonzalez, Juan, (2002). Fallout: The Environmental Consequences of the World Trade Center Collapse. New Press, ISBN 1-56584-754-7

Pranala luar

  • Join Rudy 2008 Diarsipkan 2007-01-04 di Wayback Machine. Giuliani For President Exploratory Committee.
  • Federal Election Commission — Rudolph W Giuliani Presidential campaign finance reports and data
  • NewsHour with Jim Lehrer - Vote 2008: Rudy Giuliani
  • l
  • b
  • s
Partai Demokrat
Pendahuluan (primary) • Konvensi
Calon Demokrat
Partai Republik
Pendahuluan (primary) • Konvensi
Calon Republik
John McCain (calon terpilih) • Alan Keyes • Ron Paul • Sam Brownback • John Cox  • Dan Gilbert  • Jim Gilmore • Rudy Giuliani • Mike Huckabee  • Duncan Hunter • Ray McKinney • Mitt Romney  • Tom Tancredo • Tommy Thompson • Fred Thompson
Partai Konstitusi
Chuck Baldwin (calon)
Partai Hijau
Cynthia McKinney • Kent Mesplay • Ralph Nader • Kat Swift
Partai Libertarian
Bob Barr (calon) • Mike Gravel • Dan Imperato • Steve Kubby • George Phillies • Wayne Allyn Root
Partai Sosialis
Brian Moore (calon)
Partai Pelarangan
Gene Amondson (calon)
Calon lain
Lainnya: Pemilu Dewan Perwakilan • Pemilu Senat • Pemilihan Gubernur
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat
Perpustakaan nasional
  • Norwegia
  • Prancis (data)
  • Amerika Serikat
  • Jepang
  • Republik Ceko
  • Israel
  • Korea
  • Belanda
  • Polandia
Lembaga penelitian seni
  • Photographers' Identities
Basis data ilmiah
  • CiNii (Jepang)
Lain-lain
  • Faceted Application of Subject Terminology
  • MusicBrainz artist
  • National Archives (US)
  • Social Networks and Archival Context
  • SUDOC (Prancis)
    • 1