Rudolstadt

Lambang kebesaran Rudolstadt
Lambang kebesaran
Letak Rudolstadt di Saalfeld-Rudolstadt
NegaraJermanNegara bagianThüringenKreisSaalfeld-Rudolstadt Subdivisions12Pemerintahan
 • MayorJörg ReichlLuas
 • Total55,38 km2 (2,138 sq mi)Ketinggian
195 m (640 ft)Populasi
 (2013-12-31)[1]
 • Total22.739 • Kepadatan4,1/km2 (11/sq mi)Zona waktuWET/WMPET (UTC+1/+2)Kode pos
07407
Kode area telepon03672Pelat kendaraanSLF, alternatively RUSitus webwww.rudolstadt.de

Rudolstadt adalah sebuah kota di Bundesland Jerman Thuringia, yang berdekatan dengan Hutan Thuringian di sebelah barat daya, dan Jena dan Weimar di sebelah utara.

Bekas ibu kota dari Schwarzburg-Rudolstadt, kota tersebut dibangun di sepanjang Sungai Saale di sebuah lembah yang dikelilingi pohon kayu. Rudolstadt didirikan pada 776 dan telah memiliki hukum munisipal sejak 1326. Markah tanah kota tersebut adalah Istana Heidecksburg di dibangun di sebuah bukit di atas kota tua tersebut.

Rudolstadt terkenal karena Blok-Blok Batu Anchor dari Perusahaan Mainan Richter dan pabrik-pabrik porselen, yang diawali dengan pendirian pabrik porselen Volkstedt pada 1762.

Rudolstadt mentuanrumahi festival musik dunia dan foklor di Jerman, TFF Rudolstadt (Tanz&FolkFest), yang diadakan setiap tahun pada minggu pertama pada Juli.[2]

Balai Kota Rudolstadt
Bobo 2006

Tokoh terkenal dari Rudolstadt

  • Hans Fallada, penulis Jerman. Ia bersekolah di Rudolstadt, dimana ia dibunuh oleh temannya Hans Dietrich von Necker dalam sebuah pertarungan.
  • Franz Liszt, komposer Hungaria yang bekerja di kota tersebut sebagai komposi di teater Rudolstadt
  • Richard Wagner, komposer Jerman yang bekerja di kota tersebut sebagai komposi di teater Rudolstadt
  • Niccolò Paganini, komposer Italia yang bekerja di kota tersebut sebagai komposi di teater Rudolstadt
  • Philipp Heinrich Erlebach, komposer dan pemimpin paduan suara Jerman di Rudolstadt
  • Ahasverus Fritsch, penyair dan komposer Jerman
  • Putri Anna Sophie dari Schwarzburg-Rudolstadt, nenek dari Raja Leopold I dari Belgium, buyut dari Albert, Pangeran Permaisuri Britania Raya

Referensi

  1. ^ "Bevölkerung nach Gemeinden, erfüllenden Gemeinden und Verwaltungsgemeinschaften". Thüringer Landesamt für Statistik (dalam bahasa German). 6 September 2014. Pemeliharaan CS1: Bahasa yang tidak diketahui (link)
  2. ^ Official website of TFF.Rudolstadt

Pranala luar

Wikimedia Commons memiliki media mengenai Rudolstadt.
  • Situs web resmi
  • l
  • b
  • s
Kota dan munisipalitas di Saalfeld-Rudolstadt
  • Allendorf
  • Altenbeuthen
  • Bad Blankenburg
  • Bechstedt
  • Cursdorf
  • Deesbach
  • Döschnitz
  • Dröbischau
  • Drognitz
  • Gräfenthal
  • Hohenwarte
  • Kamsdorf
  • Katzhütte
  • Kaulsdorf
  • Königsee-Rottenbach
  • Lehesten
  • Leutenberg
  • Lichte
  • Mellenbach-Glasbach
  • Meura
  • Meuselbach-Schwarzmühle
  • Oberhain
  • Oberweißbach
  • Piesau
  • Probstzella
  • Reichmannsdorf
  • Remda-Teichel
  • Rohrbach
  • Rudolstadt
  • Saalfeld
  • Saalfelder Höhe
  • Schmiedefeld
  • Schwarzburg
  • Sitzendorf
  • Uhlstädt-Kirchhasel
  • Unterweißbach
  • Unterwellenborn
  • Wittgendorf
Lambang
Lambang
  • l
  • b
  • s
Kota di Thuringia menurut jumlah penduduk
100,000+
50,000+
20,000+
10,000+
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat
Perpustakaan nasional
  • Prancis (data)
  • Amerika Serikat
  • Republik Ceko
    • 2
Lain-lain
  • MusicBrainz area
  • SUDOC (Prancis)
    • 1