Principal Asset Management

PT Principal Asset Management
Jenis
Jasa keuangan
DidirikanJakarta, Indonesia (1993)
Kantor
pusat
Indonesia Jakarta, Indonesia
Tokoh
kunci
Alexander Sri Agung
Presiden Direktur
Situs webwww.principal.co.id

Principal Asset Management adalah salah satu Manajer Investasi yang berdiri sejak 1993 dan berkantor pusat di Jakarta.

Sejarah

Perusahaan ini beberapa kali berganti nama. Sejak awal berdiri sampai 1996, perusahaan bernama Niaga Investment Management. Kemudian, tahun 1996 hingga 2008 berganti nama menjadi Niaga Aset Manajemen.

Pada 2008 hingga 2019, namanya kembali berganti menjadi CIMB Principal Asset Management. Nama saat ini digunakan untuk merepresentasikan kepemilikan mayoritas Principal Financial Group di induk CIMB Principal dengan mereposisi penamaaan CIMB menjadi "in alliance with CIMB".

Manajemen

  • Komisaris Utama (Independen) : Albertus Banunaek
  • Komisaris : Juan Eyzaguirre
  • Komisaris : Effendy Shahul Hamid
  • Komisaris Independen : Sendy
  • Direktur Utama : Alexander Sri Agung (Agung Budiono)
  • Direktur : Rudi Hermanto Sagala
  • Direktur : Priyanto Soedarsono
  • Direktur : Fadlul Imansyah
  • Direktur : Diah Sofiyanti

Produk

Reksa Dana Pasar Uang

  • Principal Cash Fund
  • Principal Bukareksa Pasar Uang
  • Principal Cash Fund Syariah

Reksa Dana Obligasi/Sukuk

  • ITB Niaga
  • Principal Total Return Bond Fund
  • Principal Dollar Bond
  • Principal Philanthropy Social Impact Bond Fund

Reksa Dana Campuran

  • Principal Balanced Strategic Plus

Reksa Dana Saham

  • Principal Islamic Asia Pacific Equity Fund
  • Principal Islamic Equity Growth Syariah
  • Principal Total Return Equity Fund
  • Principal Indo Domestic Equity Fund
  • Principal Smart Equity Fund
  • Principal Index IDX30

Pranala luar

  • (Indonesia) Situs web resmi

Referensi

  • (Indonesia) Ada Perubahan Kepemilikan Saham, CIMB Principal Asset Management Ganti Nama
  • l
  • b
  • s
Manajer Investasi di Indonesia
Manajer
investasi
Bank
kustodian
Penasihat
investasi
  • Candelario Tambis
  • Julius Baer Advisors Indonesia
Asosiasi
  • APRDI
  • ABAPERDI
  • ABKI
  • APEI
  • PAPERDO
  • PWMII
  • AMII
  • AWMI
Agen penjual
reksa dana