Persesos Sorowako

Persesos Sorowako
Lontara: ᨄᨙᨑᨙᨔᨙᨔᨚᨔᨚ ᨔᨚᨑᨚᨓᨀᨚ
Nama lengkapPersatuan Sepak bola Sorowako Sekitarnya
Nama singkatPersesos
Persesos Sorowako
Berdiri
  • 1970-an sebagai Dinamo Sorowako
  • 1980-an sebagai Persesos Sorowako[1]
StadionStadion Persesos Sorowako
di Desa Sorowako, Kecamatan Nuha, Kabupaten Luwu Timur, Sulawesi Selatan, Indonesia
Kostum kandang

Persesos Sorowako (akronim dari Persatuan Sepak bola Sorowako Sekitarnya) adalah sebuah klub sepak bola Indonesia yang bermarkas di Stadion Persesos Sorowako, Desa Sorowako, Kecamatan Nuha, Kabupaten Luwu Timur, Sulawesi Selatan, Indonesia. Klub ini didirikan pada tahun 1970-an dengan nama Dinamo Sorowako dan kerap mengikuti turnamen sepak bola lokal di Kabupaten Luwu (saat itu wilayah Kabupaten Luwu Timur masih terintegrasi dengan Kabupaten Luwu). Pada saat itu klub ini dihuni oleh kebanyakan pemain yang bekerja di PT Inco dengan kombinasi pemain asing dan lokal.

Jenjang skuad

  • Persesos Sorowako Tim Utama
  • Persesos Sorowako/Dinamo Sorowako All Star[2]

Manajemen klub

  • Andi Sawalman: Ketua umum klub (1970-an)
  • H. Andi Kumenit: Ketua umum klub (1980-an)

Eks pemain

  • Indonesia Acong Pagliuca (1980-an)
  • Indonesia Ali Tuanany (1980-an)
  • Indonesia Andi Baso (1990-an)[2]
  • Indonesia Bob (1980-an)
  • Indonesia Datus Malindir (1980-an)
  • Jack Ebbs (1980-an)
  • Indonesia Samuel Bulan (1980-an)
  • Jhon Mac Guiness (1980-an)
  • Indonesia Kamaruddin Mustafa (1980-an)
  • Indonesia Loius Mahodim (1980-an)
  • Indonesia Lexy Husain (1980-an)
  • Indonesia Heriyanto (1980-an)
  • Indonesia Syamsuddin Nusi (1980-an)

Jersei dari masa ke masa

Home
1980

Lihat pula

  • PS Luwu
  • PT Inco
  • Perslutim Luwu Timur

Referensi

  1. ^ Irvan, Tasnur (2016). Sorowako Kecamatan Nuha Kabupaten Luwu Timur (1968-2012). Skripsi Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Makassar.  Parameter |Page= yang tidak diketahui mengabaikan (|page= yang disarankan) (bantuan)
  2. ^ a b Dinas Kominfo SP Luwu Timur (26 Agustus 2019). "Pemda Lutim Kalahkan Dinamo All Star Pada Laga Persahabatan Sepakbola". warta.luwutimurkab.go.id. Diakses tanggal 9 Maret 2023. 
  • l
  • b
  • s
Liga 1
Liga 2
-
Liga 3
Piala Pertiwi
Tidak ikut
kompetisi
Pindah asosiasi/
pemekaran daerah
Dibubarkan/
non aktif
  • l
  • b
  • s
Tim nasional
Kompetisi klub
Liga
  • Liga 1
  • Liga 2
  • Liga 3
Piala
Kompetisi
kelompok umur
Kompetisi wanita
Kompetisi futsal
Kompetisi
yang dihentikan
Liga
Piala
Kompetisi
internasional
Daftar klub · Daftar stadion · Daftar pemain · Daftar pelatih · Daftar kompetisi
Ikon rintisan

Artikel bertopik klub sepak bola ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s