Penguin Group

Penguin Group
Penguin Group
Perusahaan indukPenguin Random House
Didirikan1935 (dengan nama Penguin Books)
PendiriAllen Lane[1]
Negara asalBritania Raya
Kantor pusatCity of Westminster
London
Imprintlihat di bawah
PendapatanKenaikan £ 1,05 miliar (2010)
Situs resmiwww.penguingroup.com

Penguin Group adalah penerbit buku yang menjadi bagian dari Penguin Random House. Grup ini dimiliki oleh Pearson PLC, perusahaan pendidikan dan penerbitan global, dan Bertelsmann, konglomerat media Jerman. Perusahaan baru ini dibentuk melalui merger yang diselesaikan tanggal 1 Juli 2013. Bertelsmann menguasai 53% saham usaha patungan ini, dan Pearson menguasai 47% saham sisanya.[2]

Penguin Books berkantor pusat di City of Westminster, London.[3][4]

Divisinya di Britania Raya bernama Penguin Books Ltd. Divisi lainnya tersebar di Amerika Serikat, Irlandia, Selandia Baru, India, Australia, Kanada, Cina, dan Afrika Selatan.

Imprin

Imprin milik Penguin Group adalah:[5]

2
The unnamed parameter 2= is no longer supported. Please see the documentation for {{columns-list}}.
  • Ace Books
  • Alpha Books
  • Avery Publishing[6]
  • Awa Press[7]
  • Berkley Books
  • Blue Rider Press
  • Current
  • Dial Books for Young Readers
  • Dutton
  • Dutton Children's
  • Firebird Books
  • Frederick Warne & Co
  • Gotham Books
  • G.P. Putnam's Sons
  • G.P. Putnam's Sons Books for Young Readers
  • Grosset & Dunlap
  • HP Books (penerbit buku otomotif, didirikan tahun 1964)[8]
  • Hudson Street Press
  • Jove Books
  • New American Library (NAL)
    • Obsidian
    • Onyx
    • Roc Books
    • Signet Books
    • Signet Classics
    • Signet Eclipse
    • Topaz
  • Pamela Dorman Books
  • Pelican Books
  • Penguin Books
  • Penguin Classics
  • The Penguin Press (didirikan tahun 2003)[9]
  • Perigee Books
  • Philomel
  • Plume
  • Portfolio
  • Prentice Hall Press
  • Price Stern Sloan
  • Puffin Books
  • Razorbill
  • Riverhead Books
  • Sentinel HC
  • Speak
  • Jeremy P. Tarcher
  • Viking Press
  • Viking Children's

Lihat pula

Referensi

  1. ^ "about Penguin - company history Diarsipkan 2013-11-05 di Wayback Machine., Penguin Books
  2. ^ Mark Sweney "Penguin and Random House merger to create biggest book publisher ever seen", The Guardian, 29 October 2012
  3. ^ "26. What is Penguin Books Limited's company registration number? Diarsipkan 2009-07-11 di Wayback Machine." Penguin Books. Retrieved on 28 August 2009.
  4. ^ "Maps Diarsipkan 2014-02-28 di Wayback Machine.." City of Westminster. Retrieved on 28 August 2009.
  5. ^ "Penguin: Publishers/Imprints". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-05-29. Diakses tanggal 2015-05-16. 
  6. ^ "Avery - Publishers - Penguin Group (USA)". Us.penguingroup.com. 2001-09-04. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-01-05. Diakses tanggal 2014-02-27. 
  7. ^ "Awa Press | Penguin Books New Zealand". Penguin.co.nz. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-03-03. Diakses tanggal 2014-02-27. 
  8. ^ "HPBooks - Publishers - Penguin Group (USA)". Us.penguingroup.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-02-16. Diakses tanggal 2014-02-27. 
  9. ^ "The Penguin Press - Publishers - Penguin Group (USA)". Us.penguingroup.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-02-13. Diakses tanggal 2014-02-27. 

Pranala luar

  • Situs web resmi
  • "About Us" on the Penguin Group (USA) website Diarsipkan 2008-09-13 di Wayback Machine.
  • Penguin Books (India) website
  • Penguin Ireland website Diarsipkan 2015-05-08 di Wayback Machine.
  • Penguin Group(NZ) website
  • Penguin Group (Australia) official website
  • Penguin Portfolio official website[pranala nonaktif permanen]
  • Frederick Warne & Co official website Diarsipkan 2009-08-19 di Wayback Machine.
  • l
  • b
  • s
5 penerbit terbesar di Amerika Serikat
Penguin Random House
Simon & Schuster
HarperCollins
  • Walden Pond
  • ReganBooks
  • Harper Prism
  • Harper Perennial
  • Harper
  • Ecco
Macmillan
Hachette
  • Daftar perusahaan penerbit buku berbahasa Inggris
  • l
  • b
  • s
Random House
Amerika Serikat
Crown
  • Crown
  • Broadway
  • Harmony
  • Hogarth
  • Three Rivers
  • Ten Speed
  • Watson-Guptill
Knopf Doubleday
  • Knopf
  • Doubleday
  • Everyman's Library (US)
  • Pantheon
  • Schocken
  • Vintage
Random House
Children's
  • Beginner Books
  • Golden
Information
  • Books on Tape
  • Fodor's
  • Living Language
  • The Princeton Review
  • Prima Games
Britania Raya
Cornerstone
Ebury
  • BBC Books
  • Ebury
  • Del Rey
  • Fodor's
  • Rider
  • Virgin Books (90%)
Transworld
Vintage Publishing
Kanada
  • McClelland & Stewart (Douglas Gibson Books
  • Tundra Books
  • New Canadian Library)
Lainnya
  • Companhia das Letras (45%)
  • Penguin Random House Grupo Editorial
    • Alfaguara
Penguin Group
Britania Raya
Amerika Serikat
  • Portal Britania Raya