Pengepungan Miletos

Pengepungan Miletos adalah konflik naval pertama antara Aleksander Agung melawan Kekaisaran Akhemeniyah. Pengepungan kecil ini ditujukan terhadap para penghuni Miletos, sebuah kota di Ionia selatan, di Karia, yang kini terletak di provinsi Anatolia di Turki modern. Kota ini ditaklukan oleh putra Parmenion, Nikanor pada tahun 334 SM.

Pranala luar

  • Anabasis (seksi 1.18.13-1.19.49) terjemahan Inggris oleh Aubrey de Sélincourt Diarsipkan 2013-05-24 di Wayback Machine.
  • l
  • b
  • s
Perang Aleksander Agung
Kampanye Balkan
Gunung Haimos • Pelium • Thebes
Kampanye Persia
Granikos (334 SM) • Miletps (334 SM) • Halikarnassos (334 SM) • Issos (333 SM) • Tyre (332 SM) • Gaza (332 SM) • Gaugamela (331 SM) • Gerbang Persia (330 SM) • Tebing Sogdiana (327 SM)
Kampanye India
Massaga • Ora • Aornos • Hydaspes • Malli