Orbit areosentris

Orbit areosentris adalah orbit sekitar planet Mars. Bulan, oleh kesamaan, berada dalam orbit geosentris sekitar Bumi.

Prefik awalan areo berasal dari kata Yunani kuno Ares yang merupakan personifikasi dari planet Mars dalam mitologi Yunani.[1]

Referensi

  1. ^ areocentric - definition of areocentric by the Free Online Dictionary, Thesaurus and Encyclopedia
  • l
  • b
  • s
Ikon rintisan

Artikel bertopik astronomi ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s