Mieke Amalia

  • Pemeran
  • pelawak
  • model
Tahun aktif1993—sekarangSuami/istri
Hendra Wijaya
(m. 1999; c. 2006)
Tora Sudiro
(m. 2009)
Anak3KeluargaCandy Satrio (kakak)

Mieke Amalia Sardjono (lahir 24 April 1977) adalah pemeran, pelawak dan model Indonesia. Ia merupakan finalis cover girl majalah Mode pada tahun 1993.

Kehidupan pribadi

Mieke menikah dengan Hendra Wijaya, pada tahun 1999. Mereka dikaruniai dua orang anak bernama Queena Miendra dan Kayra Miendra. Sayangnya, pernikahan tersebut tak dapat dipertahankan lagi, karena pada 29 September 2006, mereka resmi bercerai.[1] Proses perceraian mereka pun diwarnai kabar mengenai adanya kekerasan dalam rumah tangga.[2]

Pada tahun 2009, ia telah menikah dengan Tora Sudiro.[3] Pada tanggal 21 Maret 2012, ia bersama Tora dikarunai putri ketiga dengan nama Jenaka Mahila Sudiro.[4]

Filmografi

Film

Peran akting
Tahun Judul Peran Catatan Ref.
2007 Angkerbatu Kanaya
2008 Kawin Kontrak Ibu Aan
Claudia/Jasmine Lulu
2009 Anak Setan Suster Dewi
2015 The Wedding & Bebek Betutu Rani Sastranegara Juga sebagai produser
2018 Gila Lu Ndro! Nita
2024 Pasutri Gaje Amelia
Dilan: Wo Ai Ni 1983 Kepala sekolah
Keterangan
  Belum dirilis

Televisi

Peran akting
Tahun Judul Peran Catatan Ref.
2008 Elang Julia
Lia Ranti
2009 Nikita Mustika
Cinta dan Anugerah Tamu undangan Kameo
2009—2010 Safa dan Marwah Siti
2011 Putri yang Ditukar Sarah
2013 Berkah Tantri
TV Movie Episode: "Setelah Ibu Pergi"
Puspa Episode: "Panggil Aku Puspa"
Episode: "Kado Ramadhan"
Surat Kecil untuk Tuhan the Series Siti
2014 Ayah Mengapa Aku Berbeda Vira
Tukang Bubur Naik Haji the Series Imas
2016 Sinema Pagi Episode: "Aku Hanya Butuh Maaf Anakku"
Rahasia Cinta Lidya
Romeo & Juminten Retno
Cermin Kehidupan Episode: "Mukena dari Kain Kafan"
2017—2023 Dunia Terbalik Yoyoh
2017 TV Movie Episode: "Malaikat Juga Tahu"
2023 Mahligai untuk Cinta Rosita
2024—sekarang Hidayah Cinta Hamizah

Acara televisi

Film televisi

  • Ku Terpasung dalam Suamiku
  • Diikat Seperti Salib

Penghargaan dan nominasi

Tahun Penghargaan Kategori Karya Hasil Ref.
2010 Festival Film Bandung Pemeran Pembantu Wanita Terpuji Serial Televisi Safa dan Marwah Menang
2018 Silet Awards 2018 Aktris Tersilet Dunia Terbalik Nominasi
Panasonic Gobel Awards 2018 Aktris Terfavorit
2019 Indonesian Television Awards 2019 Aktris Terpopuler Menang
Panasonic Gobel Awards 2019 Aktris Terfavorit Nominasi
Silet Awards 2019 Aktris Tersilet
2020 Indonesian Television Awards 2020 Aktris Terpopuler

Referensi

  1. ^ Mieke Amalia Resmi Bercerai, diakses 20 September 2007
  2. ^ Mieke Amalia Alami Kekerasan Dalam Rumah Tangga, diakses 7 November 2007
  3. ^ Tora Sudiro-Mieke Resmi Menikah
  4. ^ Mieke Amalia Melahirkan Anak Ketiga

Pranala luar

  • l
  • b
  • s
Seri Extravaganza
Extravaganza
Generasi Pertama
(2004-2009)*
Ronal Surapradja  • Indra Birowo  • Tike Priatnakusumah  • Aming  • Sogi Indra Dhuaja  • Ence Bagus  • TJ  • Maya Septha  • Icut  • Gilang  • Katinka Dasiah  • Maia Estianty  • Mieke Amalia  • Farid Shigeta  • Lia Ananta  • Sentot  • Ammho  • Tora Sudiro  • Rony Dozer  • Virnie Ismail  • Edric Tjandra  • Luna Maya  • Cathy Sharon  • Zaldy Noer  • Roy Marten  • Maudy Koesnaedi
Generasi Kedua
(2013)*
Abby Galabby  • Ary Kirana  • Marcella Lumowa  • Omesh  • Bayu A. Imran  • Agung Kurniawan  • Astrid Tiar  • Jan Shulga  • Ruli Ayong  • Zally Hendrik  • Sruti
Extravaganza ABG /
Sketsa ABG
Pemain*
Dhawiya Zaida  • Laudya Chintya Bella  • Raffi Ahmad  • Olga Syahputra  • Rizna Nyctagina  • Tities Saputra  • Sheila Marcia  • Asha Shara  • Cecep Reza  • Bobby Rahman  • Bobby Maulana  • Fitri Tropica
Mantan Pemain
Bobby Muscar  • Nia Ramadhani  • Nagita Slavina  • Junior Liem
*(hingga acara berhenti)


Ikon rintisan

Artikel bertopik biografi pemeran (aktor/aktris) Indonesia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s