Koh Rong

10°42′N 103°14′E / 10.700°N 103.233°E / 10.700; 103.233Luas78 km2Panjang15 kmLebar3–9 km (1,9–5,6 mi)PemerintahanNegaraKambojaProvinsiKoh KongDistrictBotum SakorKependudukanPenduduk1,100 estimatedKelompok etnikKhmer

Koh Rong (Khmer: កោះរុង), adalah pulau terbesar kedua di Kamboja. Berlawanan dengan kepercayaan Barat, namanya tidak diterjemahkan ke "Monkey Island". Menurut bahasa Khmer, kata "rong" berarti "gua".

Pulau ini terletak di Provinsi Koh Kong sekitar 25 kilometer di lepas pantai Sihanoukville di Teluk Thailand, pulau ini memiliki luas sekitar 78 km2.[1] Saat ini, ada empat desa kecil: Koh Tuich, Dam Dkeuw, Prek Svay dan Soksan di pulau ini. Pulau ini juga menjadi rumah bagi lebih dari selusin penginapan dan bungalow, banyak dari mereka milik asing. Pulau ini merupakan bagian dari kepulauan Koh Rong. Seperti kebanyakan pulau-pulau tetangganya, Koh Rong telah memiliki konsesi lahan yang diberikan oleh pemerintah Kamboja.

Program televisi Prancis "Survivor" Koh Lanta difilmkan di Koh Rong, dekat desa Soksan pada tahun 2012.

Referensi

  1. ^ Lina Goldberg, 'Island-hopping off Cambodia’s coast', BBC Travel, June 25, 2012 Diarsipkan 2014-12-29 di Wayback Machine..

Pranala luar

  • Monkey Island Diarsipkan 2020-11-06 di Wayback Machine.
  • Koh Rong - Cambodia Tourism
  • Topographic map of Koh Rong
  • Koh Rong Island Tourism
  • Lonely Beach Koh Rong Island Cambodia Diarsipkan 2012-08-27 di Wayback Machine.
  • Pura Vita Resort