Kejuaraan Nasional Sepak Bola Putri 2010

Kejuaraan Nasional Sepak Bola Putri 2010
Informasi turnamen
Tuan rumahIndonesia
Jadwal
penyelenggaraan
4 Oktober – 9 Oktober
Jumlah
tim peserta
7
Tempat
penyelenggaraan
1 (di 1 kota)
Hasil turnamen
JuaraPapua
Tempat keduaJawa Barat
Tempat ketigaDKI Jakarta
Tempat keempatSumatera Utara
Statistik turnamen
Jumlah
pertandingan
13
Jumlah gol45 (3,46 per pertandingan)
Pemain terbaikIndonesia Akudiana Tebay (Papua)
Pencetak gol
terbanyak
Indonesia Akudiana Tebay (Papua)

Kejuaraan Nasional Sepak Bola Putri 2010 adalah kejuaraan sepak bola putri musim ketiga. Kejuaraan ini merupakan bagian kejuaraan sepak bola profesional putri di Indonesia. Kompetisi ini dijadwalkan dilaksanakan pada 4 Oktober 2010 hingga 9 Oktober 2010.

Format

Kompetisi ini menggunakan sistem kompetisi terpusat dengan tempat penyelenggaraan di ibu kota negara. Kompetisi ini diikuti tujuh provinsi dari 33 provinsi anggota Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia.

Kompetisi dimulai dalam sistem grup, dengan 7 tim terbagi dalam dua grup. Setiap grup terdiri dari tiga dan empat tim, juara grup dan peringkat dua dari setiap grup maju ke semifinal.

Partai gugur dimulai di babak semifinal, pemenang partai semifinal maju ke partai final untuk memperebutkan gelar juara. Tim yang kalah dalam partai semifinal bertanding untuk meraih peringkat tiga.

Setiap tim harus menyertakan minimal delapan pemain muda dengan usia dibawah enambelas tahun. Hal ini untuk mengembangkan pemain sepak bola putri untuk direkrut masuk ke Tim nasional sepak bola putri Indonesia di masa depan.

Peserta

Aceh, Sumatera Barat, Riau, Kepulauan Riau, Jambi, Sumatera Selatan, Bengkulu, Lampung, Jawa Tengah, Jawa Timur, Bali, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Sulawesi Utara, Gorontalo, Sulawesi Tengah, Sulawesi Barat, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, Maluku, Maluku Utara and Papua Barat. Provinsi-provinsi tersebut tidak mengirimkan tim dalam penyelenggaraan tahun ini, karena tidak memiliki waktu untuk mempersiapkan tim.

Babak grup

Grup A

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1 Jawa Barat Jawa Barat 2 2 0 0 6 0 +6 6 Lolos ke babak gugur
2 Sumatera Utara Sumatera Utara 2 1 0 1 0 3 −3 3
3 Banten Banten 2 0 0 2 0 3 −3 0
Sumber:  

Jawa Barat Jawa Barat v Sumatera Utara Sumatera Utara

4 Oktober 2010 (2010-10-04)
07.30 UTC+7
Jawa Barat Jawa Barat 3–0 Sumatera Utara Sumatera Utara
  • Meylan Gol 3', 14', 52'
Gelanggang Olahraga Ragunan, Jakarta

Banten Banten v Jawa Barat Jawa Barat

5 Oktober 2010 (2010-10-05)
07.30 UTC+7
Banten Banten 0–3 Jawa Barat Jawa Barat
  • Meylan Gol 41'
  • Canigia Gol 64'
  • Tia Gol 75'
Gelanggang Olahraga Ragunan, Jakarta

Banten Banten v Sumatera Utara Sumatera Utara

6 Oktober 2010 (2010-10-06)
07.30 UTC+7
Banten Banten 0–0 Sumatera Utara Sumatera Utara
  Adu penalti  
Fidelia Tendangan penalti masuk 1–2
  • Novida Sri Devi Tendangan penalti masuk
  • Enita Triana Tendangan penalti masuk
Gelanggang Olahraga Ragunan, Jakarta

Grup B

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1 Papua Papua 3 3 0 0 10 0 +10 9 Lolos ke babak gugur
2 Daerah Khusus Ibukota Jakarta DKI Jakarta (H) 3 2 0 1 3 1 +2 6
3 Kepulauan Bangka Belitung Kepulauan Bangka Belitung 3 0 1 2 2 8 −6 1
4 Daerah Istimewa Yogyakarta DI Yogyakarta 3 0 1 2 2 8 −6 1
Sumber:  
(H) Tuan rumah.

DI Yogyakarta Daerah Istimewa Yogyakarta v Kepulauan Bangka Belitung Kepulauan Bangka Belitung

4 Oktober 2010 (2010-10-04)
09.30 UTC+7
DI Yogyakarta Daerah Istimewa Yogyakarta 2–2 Kepulauan Bangka Belitung Kepulauan Bangka Belitung
  • Farhana Gol 39'
  • Tugiyati Gol 48'
  • Umi Rosidah Gol 9'
  • Rosmita Gol 47'
Gelanggang Olahraga Ragunan, Jakarta

DKI Jakarta Daerah Khusus Ibukota Jakarta v Papua Papua

4 Oktober 2010 (2010-10-04)
15.00 UTC+7
DKI Jakarta Daerah Khusus Ibukota Jakarta 0–1 Papua Papua
  • Heny Yigibalom Gol 68'
Gelanggang Olahraga Ragunan, Jakarta

DKI Jakarta Daerah Khusus Ibukota Jakarta v Daerah Istimewa Yogyakarta DI Yogyakarta

5 Oktober 2010 (2010-10-05)
09.30 UTC+7
DKI Jakarta Daerah Khusus Ibukota Jakarta 1–0 Daerah Istimewa Yogyakarta DI Yogyakarta
Gelanggang Olahraga Ragunan, Jakarta

Kepulauan Bangka Belitung Kepulauan Bangka Belitung v Papua Papua

5 Oktober 2010 (2010-10-05)
15.00 UTC+7
Kepulauan Bangka Belitung Kepulauan Bangka Belitung 0–4 Papua Papua
Gelanggang Olahraga Ragunan, Jakarta

DKI Jakarta Daerah Khusus Ibukota Jakarta v Kepulauan Bangka Belitung Kepulauan Bangka Belitung

6 Oktober 2010 (2010-10-06)
09.30 UTC+7
DKI Jakarta Daerah Khusus Ibukota Jakarta 2–0 Kepulauan Bangka Belitung Kepulauan Bangka Belitung
  • Maulina Novry Liani Gol 5' (56)
Gelanggang Olahraga Ragunan, Jakarta

Papua Papua v Daerah Istimewa Yogyakarta DI Yogyakarta

6 Oktober 2010 (2010-10-06)
15.00 UTC+7
Papua Papua 5–0 Daerah Istimewa Yogyakarta DI Yogyakarta
Gelanggang Olahraga Ragunan, Jakarta

Babak gugur

 
SemifinalFinal
 
      
 
8 Oktober – Jakarta
 
 
Papua Papua7
 
9 Oktober – Jakarta
 
Sumatera Utara Sumatera Utara0
 
Papua Papua4
 
8 Oktober – Jakarta
 
Jawa Barat Jawa Barat0
 
Jawa Barat Jawa Barat2
 
 
Daerah Khusus Ibukota Jakarta DKI Jakarta0
 
Perebutan tempat ketiga
 
 
9 Oktober – Jakarta
 
 
Sumatera Utara Sumatera Utara0
 
 
Daerah Khusus Ibukota Jakarta DKI Jakarta6

Semifinal

Papua Papua v Sumatera Utara Sumatera Utara

8 Oktober 2010 (2010-10-08)
Papua Papua 7–0 Sumatera Utara Sumatera Utara
  • Akudiana Tebay Gol 46', 63'
  • Heni Jigibalom Gol 54'
  • Amina Tabuni Gol 78'
  • Regina Wonda Gol 81'
  • Gol ?' (b.d.)
  • Gol ?' (b.d.)
Laporan
Gelanggang Olahraga Ragunan, Jakarta

Jawa Barat Jawa Barat v Daerah Khusus Ibukota Jakarta DKI Jakarta

8 Oktober 2010 (2010-10-08)
Jawa Barat Jawa Barat 2–0 Daerah Khusus Ibukota Jakarta DKI Jakarta
  • Ira Gol
  • Siti Gol
Gelanggang Olahraga Ragunan, Jakarta

Perebutan tempat ketiga

Sumatera Utara Sumatera Utara v Daerah Khusus Ibukota Jakarta DKI Jakarta

9 Oktober 2010 (2010-10-09)
Sumatera Utara Sumatera Utara 0–6 Daerah Khusus Ibukota Jakarta DKI Jakarta
  • Rani Mulyasari Gol 30', 86'
  • Anggi Puspitasari Gol 40'
  • Susi Susanti Gol 54'
  • Maulina Novry Liani Gol 69', 80'
Gelanggang Olahraga Ragunan, Jakarta

Final

Papua Papua v Jawa Barat Jawa Barat

9 Oktober 2010 (2010-10-09)
Papua Papua 4–0 Jawa Barat Jawa Barat
  • Rulin Asparek Gol 12'
  • Akudiana Tebay Gol 13', 44'
  • Amina Tabuni Gol 20'
Gelanggang Olahraga Ragunan, Jakarta

Hasil akhir

 Juara Kejuaraan Nasional Sepak Bola Putri 2010 
Papua
Papua
Gelar ke-1
Uang pembinaan: 10 juta rupiah[1]


 Juara kedua Kejuaraan Nasional Sepak Bola Putri 2010 
Jawa Barat
Jawa Barat
Gelar ke-1
Uang pembinaan: 7,5 juta rupiah[1]

 Juara ketiga Kejuaraan Nasional Sepak Bola Putri 2010 
Daerah Khusus Ibukota Jakarta
DKI Jakarta
Gelar ke-1
Uang pembinaan: 5 juta rupiah[1]

Penghargaan

Pemain terbaik Pencetak gol terbanyak
Papua Akudiana Tebay[1] Papua Akudiana Tebay[1]
(6 gol)
Hadiah uang: 500 ribu rupiah Hadiah uang: 1 juta rupiah

Pencetak gol

Rank Scorer Club Goals
1 Indonesia Akudiana Tebay Papua
6
2 Indonesia Meylan Jawa Barat
4
Indonesia Maulina Novry Liani DKI Jakarta
4
4 Indonesia Rani Mulyasari DKI Jakarta
3

Referensi

  1. ^ a b c d e "Papua Juarai Turnamen Sepak Bola Wanita PSSI". Bola.net. 10 Oktober 2010.