John McQuilliam

John McQuilliam (lahir 3 Agustus 1962) merupakan seorang insinyur ahli mobil Formula Satu asal Inggris. Ia sempat bergabung lama dengan tim Jordan Grand Prix pada awal tahun 2000-an. Prestasi terbaiknya adalah saat mengantar Giancarlo Fisichella menjadi juara di Brasil 2003. Usai Jordan GP dibeli Group Midland pada tahun 2005, McQuilliam masih dipertahankan tim sampai kemudian tim dibeli oleh Spyker Cars di 2007. Akhir 2007 ia keluar dari tim dan kemudian bekerja untuk perusahaan milik Nick Wirth yaitu Wirth Research, masih sebagai ahli aerodinamika.

Pranala luar

  • Profil singkat
  • l
  • b
  • s
Republik Irlandia Jordan Grand Prix
Pendiri
  • Eddie Jordan
Staf tim
  • Gary Anderson
  • Bob Bell
  • Adrian Burgess
  • Henri Durand
  • Mark Gallagher
  • Mike Gascoyne
  • Andrew Green
  • Eghbal Hamidy
  • John Iley
  • James Key
  • John McQuilliam
  • Sam Michael
  • Paul Monaghan
  • Rob Smedley
  • Mark Smith
  • Andy Stevenson
  • John Walton
Pembalap
Mobil Formula Satu
  • l
  • b
  • s
Manor Racing
Personil
  • Abdulla Boulsien
  • Stephen Fitzpatrick
  • Pat Fry
  • Luca Furbatto
  • Marc Hynes
  • Thomas Mayer
  • John McQuilliam
  • Gianluca Pisanello
  • Dave Ryan
  • Nikolas Tombazis
Pembalap
Mobil Formula Satu
Terkait


Ikon rintisan

Artikel bertopik biografi tokoh ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s
Ikon rintisan

Artikel bertopik Formula Satu ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s