Jim Sheridan

Jim Sheridan
Lahir6 Februari 1949 (umur 75)
Dublin, Irlandia
Nama lainShay
PekerjaanSutradara, penulis naskah dan produser
Tahun aktif1989–sekarang

Jim Sheridan (lahir 6 Februari 1949) adalah seorang pengarang drama, penulis naskah, sutradara film, dan produser film asal Irlandia. Dalam beberapa tahun dari 1989 sampai 1993, Sheridan membuat tiga film terkenal berlatar Irlandia (My Left Foot, The Field, dan In the Name of the Father) yang secara keseluruhan meraih 13 nominasi Academy Award. Sheridan secara pribadi meraih enam nominasi Academy Award.[1] Selain film-film tersebut, ia juga dikenal karena film-film The Boxer dan In America.

Referensi

  1. ^ Ebert, Roger. "Coach Carter" Diarsipkan 2012-09-22 di Wayback Machine., RogerEbert.com, 14 January 2005. Retrieved on 20 August 2006.

Pranala luar

  • Jim Sheridan di IMDb (dalam bahasa Inggris)
  • Jim Sheridan Bibliography (via UC Berkeley)
  • l
  • b
  • s
Film yang disutradarai oleh Jim Sheridan
  • My Left Foot (1989)
  • The Field (1990)
  • In the Name of the Father (1993)
  • The Boxer (1997)
  • In America (2003)
  • Get Rich or Die Tryin' (2005)
  • Brothers (2009)
  • Dream House (2011)
  • The Secret Scripture (2016)
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat
Perpustakaan nasional
  • Norwegia
  • Spanyol
  • Prancis (data)
  • Catalunya
  • Amerika Serikat
  • Jepang
  • Republik Ceko
  • Korea
  • Belanda
  • Polandia
Lain-lain
  • Faceted Application of Subject Terminology
  • MusicBrainz artist
  • Social Networks and Archival Context
  • SUDOC (Prancis)
    • 1