Giovanni Pierluigi da Palestrina

Giovanni Pierluigi da Palestrina.

Giovanni Pierluigi da Palestrina adalah seorang komposer musik Gereja Katolik Roma yang terkenal pada masa Renaisans.[1] Ia dilahirkan pada tahun 1526 di Palestrina, Italia, dan meninggal di Roma pada tanggal 2 Februari 1594.[2] Ia mempelajari musik di Roma pada tahun 1540, ketika pengaruh Renaisans sedang berkembang di situ.[2] Setelah itu, Palestrina kembali ke kota asalnya dan melayani sebagai komposer di sana.[2]

Palestrina menggubah 104 buah misa dan 375 motet.[1] Misa-misa yang ada disusun dalam bentuk koor dalam empat sampai delapan suara.[1] Karya yang paling termasyur adalah Misa Brevis dan Misa Papae Marcelli.[1] Karya-karya Palestrina mendominasi semua jenis misa yang ada pada pertengahan dan akhir abad ke-16 di Gereja Katolik Roma.[1]

Referensi

  1. ^ a b c d e (Indonesia)Rhoderick J. McNeill. 2000. Sejarah Musik 1. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 124-128.
  2. ^ a b c (Inggris)P.E. Peacock. 2003. "Palestrina, Giovanni Pierluigi Da". In New Catholic Encyclopedia Second Edition Volume 10. New York: Thomson & Gale. Hal. 801-803.

Pranala luar

Wikimedia Commons memiliki media mengenai Giovanni Palestrina.
  • Palestrina Foundation Diarsipkan 2010-09-01 di Wayback Machine.
  • recording of Palestrina's Sicut Cervus Diarsipkan 2011-09-16 di Wayback Machine. from Coro Nostro, a mixed chamber choir based in Leicester, UK. Accessed 2010-04-17
  • audio of songs Diarsipkan 2014-04-12 di Wayback Machine. Accessed 2010-04-17
  • Catholic Encyclopedia: Palestrina extended Biography Diarsipkan 2013-01-16 di Wayback Machine. Accessed 2010-04-17
  • Palestrina audio and biography in Italian Diarsipkan 2009-05-27 di Wayback Machine. Accessed 2010-04-17
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat
Perpustakaan nasional
  • Norwegia
  • Spanyol
  • Prancis (data)
  • Catalunya
  • The ICCU id SBLV039566 is not valid.
  • Amerika Serikat
  • Latvia
  • Jepang
  • Republik Ceko
  • Australia
  • Yunani
  • Israel
  • Korea
  • Kroasia
  • Belanda
  • Polandia
  • Swedia
  • Vatikan
Basis data ilmiah
  • CiNii (Jepang)
Lain-lain
  • Faceted Application of Subject Terminology
  • MusicBrainz artist
  • RISM (Prancis)
    • The RISM id people/1904 is not valid.
  • RERO (Swiss)
    • 1
  • Social Networks and Archival Context
  • SUDOC (Prancis)
    • 1
  • Trove (Australia)
    • 1