Final Piala Dunia FIFA 2006

Final Piala Dunia FIFA 2006
Henry di Final Piala Dunia 2006.
TurnamenPiala Dunia FIFA 2006
Italia Prancis
Italia Prancis
1 1
Italia menang 5–3 saat penalti
Tanggal9 Juli 2006
StadionStadion Olimpiade, Berlin
Pemain Terbaik
Andrea Pirlo (Italia)
WasitHoracio Elizondo (Argentina)
Penonton69.000
CuacaCerah
25 °C (77 °F)[1]
2002
2010

Final Piala Dunia FIFA 2006 adalah sebuah pertandingan sepak bola yang terjadi pada 9 Juli 2006 di Olympiastadion, Berlin untuk menentukan pemenang Piala Dunia FIFA 2006. Italia mengalahkan Prancis dalam babak adu penalti setelah pertandingan yang berakhir 1–1 melalui perpanjangan waktu.

Hasil pertandingan

Italia  v  Prancis

9 Juli 2006
20.00 UTC+2
Italia  1–1 (p.w.)  Prancis
Laporan
  Adu penalti  
5–3
GK 1 Gianluigi Buffon    
RB 19 Gianluca Zambrotta  Diberikan kartu kuning pada menit ke-5 5'  
CB 5 Fabio Cannavaro Kapten    
CB 23 Marco Materazzi    
LB 3 Fabio Grosso    
RM 16 Mauro Camoranesi    Keluar digantikan pada menit ke-86 86'
CM 8 Gennaro Gattuso    
CM 21 Andrea Pirlo    
LM 20 Simone Perrotta    Keluar digantikan pada menit ke-61 61'
AM 10 Francesco Totti    Keluar digantikan pada menit ke-61 61'
CF 9 Luca Toni    
Pemain pengganti:
MF 4 Daniele De Rossi    Masuk menggantikan pada menit ke-61 61'
FW 15 Vincenzo Iaquinta    Masuk menggantikan pada menit ke-61 61'
FW 7 Alessandro Del Piero    Masuk menggantikan pada menit ke-86 86'
Manajer:
Marcello Lippi  
Formasi tim
GK 16 Fabien Barthez    
RB 19 Willy Sagnol  Diberikan kartu kuning pada menit ke-12 12'  
CB 15 Lilian Thuram    
CB 5 William Gallas    
LB 3 Eric Abidal    
CM 4 Patrick Vieira    Keluar digantikan pada menit ke-56 56'
CM 6 Claude Makelele    
RW 22 Franck Ribéry    Keluar digantikan pada menit ke-100 100'
AM 10 Zinedine Zidane Kapten  Kartu merah 110'  
LW 7 Florent Malouda  Diberikan kartu kuning pada menit ke-111 111'  
CF 12 Thierry Henry    Keluar digantikan pada menit ke-107 107'
Pemain pengganti:
MF 18 Alou Diarra  Diberikan kartu kuning pada menit ke-76 76'  Masuk menggantikan pada menit ke-56 56'
FW 20 David Trezeguet    Masuk menggantikan pada menit ke-100 100'
FW 11 Sylvain Wiltord    Masuk menggantikan pada menit ke-107 107'
Manajer:
Raymond Domenech  

Pemain Terbaik:
Andrea Pirlo (Italia)

Asisten wasit:
Darío García (Argentina)
Rodolfo Otero (Argentina)
Wasit keempat:
Luis Medina Cantalejo (Spanyol)
Asisten wasit cadangan:
Víctoriano Giráldez Carrasco (Spanyol)

Peraturan pertandingan

  • 90 menit
  • 30 menit perpanjangan waktu apabila skor imbang setelah 90 menit.
  • Adu penalti apabila skor masih imbang setelah perpanjangan waktu
  • 12 pemain cadangan, 3 pemain diperbolehkan menggantikan pemain di lapangan

Statistik pertandingan

Statistik
Italia

Prancis
Tendangan 10 17
Tendangan ke gawang 3 6
Melanggar 17 24
Dilanggar 24 15
Tendangan sudut 5 7
Tendangan bebas 1 0
Tendangan penalti (gol) 0 (0) 0 (0)
Offside 4 2
Diberikan kartu kuning Kartu kuning 1 3
Kartu kuning Kartu kuning-merah Kartu kuning kedua dan kartu merah 0 0
Kartu merah Kartu merah 0 1
Penguasaan bola 55% 45%

Insiden pertandingan

Pada menit ke-110, Zinedine Zidane melakukan tandukan ke dada Marco Materazzi hingga terjatuh. Zidane kemudian diberikan kartu merah oleh wasit Horacio Elizondo setelah diberi tahu oleh ofisial keempat, Luis Medina Cantalejo.

Referensi

  1. ^ http://www.wunderground.com/history/airport/EDDB/2006/7/9/DailyHistory.html?req_city=NA&req_state=NA&req_statename=NA
  • l
  • b
  • s
Turnamen
Kualifikasi
Final
Skuad
Pengundian putaran final
  • 1998
  • 2002
  • 2006
  • 2010
  • 2014
  • 2018
  • 2022
Rekor keseluruhan
dan statistik
Lainnya