Fibrilasi atrium

Fibrilasi atrium (bahasa Inggris: atrial fibrillation, A-fib, AF) adalah simtoma ritme denyut abnormal yang terjadi di jantung, yang ditandai dengan aktivitas atrium yang cepat dan tidak efektif serta kontraksi ventrikular yang tidak teratur.[1]

Denyut jantung yang cepat dan tidak teratur akan meningkatkan risiko terbentuknya klot di dalam jantung.[2] Koagulasi yang terjadi dapat menimbulkan komplikasi lain seperti stroke, gagal jantung, tachycardia-induced cardiomyopathy, infark miokardial. AF umumnya menyertai simtoma hipertiroidisme, tirotoksikosis, pembesaran pada atrium kiri, kalsifikasi katup mitral, hipertrofi pada ventrikula kiri.

Referensi

  1. ^ (Inggris) "New insights into the mechanisms and management of atrial fibrillation". Department of Medicine, Université de Montréal, Department of Cardiology, Brigham and Women's Hospital and Children's Hospital Boston, Harvard Medical School, Research Center, Montreal Heart Institute, Université de Montréal; Paul Khairy dan Stanley Nattel. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-12-30. Diakses tanggal 2011-09-14. 
  2. ^ (Inggris) "The mechanisms of atrial fibrillation in hyperthyroidism". Department of Hypertension, Department of Nephrology, Hypertension and Family Medicine, Medical University of Lodz, Department of Clinical Biochemistry, Royal Free Campus, University College Medical School, University College London; Agata Bielecka-Dabrowa, Dimitri P Mikhailidis, Jacek Rysz, dan Maciej Banach. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-12-30. Diakses tanggal 2010-11-20. 
  • l
  • b
  • s
  • Penyakit kardiovaskular: penyakit jantung
  • Patologi sistem sirkulasi
    • I00–I52, 390–429
Iskemik
Penyakit koroner
Iskemik aktif
Sekuele
  • jam
    • Miokard hibernasi
    • Miokard stun
  • hari
    • Ruptur miokard
  • minggu
    • Aneurisma jantung / Aneurisma ventrikel
    • Sindrom Dressler
Lapisan
Perikard
Miokard
Endokard /
katup
Endokarditis
  • Endokarditis infeksi
    • Endokarditis bakteri subakut
  • Endokarditis non infeksi
    • Endokarditis Libman–Sacks
    • Endokarditis trombotik non bakteri
Katup
  • mitral
    • regurgitasi
    • prolaps
    • stenosis
  • aorta
    • stenosis
    • insufisiensi
  • trikuspid
    • stenosis
    • insufisiensi
  • pulmonal
    • stenosis
    • insufisiensi
Konduksi /
Aritmia
Bradikardia
  • Sinus bradikardia
  • SSS
  • Blok jantung: Sinoatrial
  • AV
  • Intraventrikel
  • Blok cabang berkas
    • Kanan
    • Kiri
    • Fasikuler anterior kiri
    • Fasikuler posterior kiri
    • Bifasikuler
    • Trifasikuler
  • Sindrom Adams–Stokes
Takikardia
(paroksismal dan sinus)
Supraventrikel
  • Atrium
    • Multifokal
  • Takikardia jungsional
    • Takikardia nodus AV reentrant
    • Takikardia ektopik jungsional
Ventrikel
  • Akselerasi ritme idioventrikuler
  • Takikardia ventrikel polimorfik katekolaminergik
  • Torsades de pointes
Kontraksi prematur
  • Atrium
  • Ventrikel
Sindrom preeksitasi
Flutter / fibrilasi
Pacemaker
  • Pacemaker ektopik / Irama ektopik
  • Takikardia atrium multifokal
  • Sindrom pacemaker
  • Parasistol
  • Wandering pacemaker
Sindrom prolongasi QT
  • Andersen–Tawil
  • Jervell dan Lange-Nielsen
  • Romano–Ward
Henti jantung
Lain-lain / tidak dikelompokkan
  • sistem referensi heksaksial
    • Deviasi aksis kanan
    • Deviasi aksis kiri
  • QT
    • Sindrom QT pendek
  • T
    • T wave alternans
  • ST
    • Gelombang Osborn
    • Elevasi segmen ST
    • Depresi segmen ST
Kardiomegali
  • Hipertrofi ventrikel
    • kiri
    • kanan / Kor pulmonal
  • Dilatasi atrium
    • Kiri
    • Kanan
Lain
Templat:Penyakit_jantung
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
Perpustakaan nasional
  • Prancis (data)
  • Amerika Serikat
  • Latvia
  • Jepang
  • Republik Ceko
Lain-lain
  • Microsoft Academic


Ikon rintisan

Artikel bertopik kedokteran atau medis ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s