Daftar miliarder yang berhenti kuliah

Daftar miliarder yang berhenti kuliah didasarkan pada peringkat tahunan orang terkaya di dunia yang disusun dan diterbitkan majalah Forbes tanggal 11 Maret 2009.[1] Kekayaan yang disebutkan mewakili perkiraan nilai aset dikurangi utang pada tanggal 13 Februari 2009.[2] Daftar ini tidak memasukkan kepala negara yang kekayaannya berkaitan dengan jabatan mereka (lihat Daftar kepala negara dan pemerintahan menurut kekayaan). Orang yang berhenti kuliah (drop-out) merujuk pada seseorang yang keluar dari perguruan tinggi atau universitas sebelum menyelesaikan studinya. Kekayaan gabungan para dropout ini mencapai USD 246 miliar.[3] Daftar ini belum lengkap.

Kekayaan rata-rata miliarder yang berhenti kuliah, yaitu $9,4 miliar, tiga kali lebih besar daripada miliarder dengan gelar Ph.D., yaitu $3,2 miliar. Bahkan jika orang terkaya kedua di dunia, Bill Gates, yang keluar dari Universitas Harvard dan memiliki kekayaan $59,0 miliar, dikeluarkan dari daftar, para dropout masih memiliki kekayaan rata-rata $5,3 miliar, dibandingkan dengan mereka yang menyelesaikan studi S1-nya, yaitu $2,9 miliar. Menurut laporan terbaru Forrester Research, 20% jutawan Amerika Serikat tidak kuliah.[4]

  • Miliarder ternama yang berhenti kuliah
  • Bill Gates
    Bill Gates
  • Mark Zuckerberg
    Mark Zuckerberg
  • Steve Jobs
    Steve Jobs

Daftar miliarder yang berhenti kuliah

  1. Bill Gates [5] – AS
  2. Mark Zuckerberg [6] – AS
  3. Lawrence Ellison [7] – AS
  4. Eike Batista [8] – Brasil
  5. Michael Dell [9] – AS
  6. Marc Rich [10] – AS
  7. Ty Warner [11] – AS
  8. Gautam Adani [12] – India
  9. Micky Jagtiani [13] – India
  10. Shahid Balwa [14] – India
  11. Subhash Chandra [15] – India
  12. Vinod Goenka [16] – India
  13. PNC Menon [17][18] – India
  14. Roman Abramovich [19] – Russia
  15. Sheldon Adelson [20] – AS
  16. Amancio Ortega [21] – Spanyol
  17. Kirk Kerkorian [22] – AS
  18. Donald Newhouse [23] – AS
  19. François Pinault [24] – Prancis
  20. Jack Taylor [25] – AS
  21. Joaquín Guzmán Loera [26] (raja obat-obatan terlarang Meksiko) – Meksiko
  22. David Geffen [27] – AS
  23. David Murdock [28] – AS
  24. Ted Turner [29] – AS
  25. Henry Fok [30] – Hong Kong
  26. Ralph Lauren [31] – AS
  27. Mohammed Al Amoudi [32] – Saudi Arabia
  28. Stanley Ho [33] – Hong Kong
  29. Dustin Moskovitz – AS
  30. Richard Li – Hong Kong

Tokoh lama

Lihat pula

Referensi

  1. ^ Luisa Kroll, Matthew Miller and Tatiana Serafin (2009-03-11). "The World's Billionaires". Forbes. Diakses tanggal 2009-03-11. 
  2. ^ "The World's Billionaires – Methodology". Forbes. 2009-03-16. Diakses tanggal 2009-03-18. 
  3. ^ "Billionaire Dropouts". Pennylicious. 2006-10-09. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-07-14. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  4. ^ "Some Billionaires Choose School Of Hard Knocks". Forbes. 2000-06-29. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-01-23. Diakses tanggal 2012-10-29. 
  5. ^ "William Gates III, The World's Richest People". Forbes.com. 2006-02-13. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  6. ^ "#158 Mark Zuckerberg – The Forbes 400 Richest Americans 2009". Forbes.com. 2009-09-30. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  7. ^ "#4 Lawrence Ellison – The World's Billionaires 2009". Forbes.com. 2009-02-13. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  8. ^ "#8 Eike Batista". Forbes.com. 2010-02-12. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  9. ^ "#25 Michael Dell – The World's Billionaires 2009". Forbes.com. 2009-02-13. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-02-05. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  10. ^ "#937 Marc Rich". Forbes.com. 2010-02-12. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  11. ^ Quinn, James (2010-03-11). "Forbes rich list: the billionaires you've never heard of – Telegraph Blogs". London: Blogs.telegraph.co.uk. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-03-05. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  12. ^ "#397 Gautam Adani – The World's Billionaires 2009". Forbes.com. 2009-02-13. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  13. ^ "#462 Micky Jagtiani". Forbes.com. 2008-02-11. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  14. ^ "#937 Shahid Balwa". Forbes.com. 2010-02-12. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  15. ^ "#647 Subhash Chandra – The World's Billionaires 2009". Forbes.com. 2009-02-13. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-06-04. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  16. ^ "#49 Vinod Goenka". Forbes.com. 2009-11-18. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  17. ^ "Dropped out of college, drooped in to riches – Weekend news". Siliconindia.com. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  18. ^ "#897 PNC Menon". Forbes.com. 2008-02-11. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-03-10. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  19. ^ "#51 Roman Abramovich – The World's Billionaires 2009". Forbes.com. 2009-02-13. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  20. ^ "#12 Sheldon Adelson". Forbes.com. 2008-02-11. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  21. ^ "#10 Amancio Ortega – The World's Billionaires 2009". Forbes.com. 2009-02-13. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-01-29. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  22. ^ "#98 Kirk Kerkorian – The World's Billionaires 2009". Forbes.com. 2009-02-13. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  23. ^ "#132 Donald Newhouse – The World's Billionaires 2009". Forbes.com. 2009-02-13. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  24. ^ "#60 Francois Pinault & family – The World's Billionaires 2009". Forbes.com. 2009-02-13. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  25. ^ "#40 Jack Taylor & family – The World's Billionaires 2009". Forbes.com. 2009-02-13. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  26. ^ "#701 Joaquin Guzman Loera – The World's Billionaires 2009". Forbes.com. 2009-02-13. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  27. ^ "#110 David Geffen – The World's Billionaires 2009". Forbes.com. 2009-02-13. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  28. ^ "#183 David Murdock – The World's Billionaires 2009". Forbes.com. 2009-02-13. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  29. ^ "Business Dunia". Business Dunia. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-07-08. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  30. ^ "Henry Fok, The World's Richest People". Forbes.com. 2006-02-13. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  31. ^ "#37 Ralph Lauren". Forbes.com. 2009-04-09. Diakses tanggal 2011-01-30. 
  32. ^ "#64 Mohammed Al Amoudi". Forbes. 2010-03-10. 
  33. ^ "#113 Stanley Ho". Forbes.com. 2008-02-11. Diakses tanggal 2011-01-30. 

Pranala luar

  • The Most Successful College Dropouts in History
  • College Dropouts Hall of Fame – To see full list of other successful college-dropouts
  • Details the level of education of billionaires Diarsipkan 2013-11-05 di Wayback Machine.
  • l
  • b
  • s
Daftar miliarder
Kewarganegaraan
  • Australia
  • Belgia
  • Brasil
  • Kanada
  • Tiongkok
  • Siprus
  • Republik Ceko
  • Denmark
  • Finlandia
  • Prancis
  • Jerman
  • Yunani
  • Hong Kong
  • India
  • Indonesia
  • Iran
  • Italia
  • Jepang
  • Korea
  • Korea Selatan
  • Kuwait
  • Lebanon
  • Kazakhstan
  • Malaysia
  • Meksiko
  • Monako
  • Nigeria
  • Norwegia
  • Belanda
  • Selandia Baru
  • Pakistan
  • Filipina
  • Polandia
  • Portugal
  • Rumania
  • Rusia
  • Saudi Arabia
  • Singapura
  • Afrika Selatan
  • Spanyol
  • Swedia
  • Taiwan (RC)
  • Thailand
  • Turki
  • Uganda
  • Ukraina
  • Uni Emirat Arab
  • Britania Raya
  • Amerika Serikat
  • Venezuela
Kawasan
Tahun (Forbes)
  • 2004
  • 2005
  • 2006
  • 2007
  • 2008
  • 2009
  • 2010
  • 2011
  • 2012
Forbes 400
  • Amerika Serikat
Sejarah
  • Tokoh sejarah (tanpa inflasi)
  • Wealthiest Americans (1957)
Lainnya
  • Miliarder kulit hitam
  • Berhenti kuliah
  • Negara menurut jumlah miliarder dolar AS
  • Forbes Fictional 15
  • Kepala negara dan pemerintah
  • Anggota kerajaan
  • Sunday Times Rich List
  • BRW Rich 200
  • Perempuan