Crinoline and Romance

Crinoline and Romance
Berkas:Crinoline and Romance.jpg
Kartu lobi
SutradaraHarry Beaumont
Ditulis olehBernard McConville
PemeranViola Dana
Claude Gillingwater
John Bowers
SinematograferJohn Arnold
Perusahaan
produksi
Metro Pictures
DistributorMetro Pictures
Tanggal rilis
  • 05 Februari 1923 (1923-02-05)
Durasi60 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaBisu (intertitel Inggris)

Crinoline and Romance adalah sebuah film komedi bisu Amerika Serikat tahun 1923 garapan Harry Beaumont dan menampilkan Viola Dana, Claude Gillingwater, dan John Bowers.[1]

Pemeran

  • Viola Dana sebagai Miss Emmy Lou
  • Claude Gillingwater sebagai Kol. Charles E. Cavanaugh
  • John Bowers sebagai Davis Jordan
  • Allan Forrest sebagai Augustus Biddle
  • Betty Francisco sebagai Kitty Biddle
  • Mildred June sebagai Birdie Bevans
  • Lillian Lawrence sebagai Mrs. Kate Wimbleton
  • Gertrude Short sebagai Sibil Vane
  • Lillian Leighton sebagai Abigail
  • Nick Cogley sebagai Paman Mose

Referensi

  1. ^ Munden p. 155

Daftar pustaka

  • Munden, Kenneth White. The American Film Institute Catalog of Motion Pictures Produced in the United States, Part 1. University of California Press, 1997.

Pranala luar

  • Crinoline and Romance di IMDb (dalam bahasa Inggris)
  • (Inggris) Synopsis di AllMovie
  • l
  • b
  • s
Film yang disutradarai oleh Harry Beaumont


Templat:1920s-silent-comedy-film-stub