Bahasa Na'vi

Bahasa Na’vi
Pengucapanˈnaʔvi
Dibuat olehPaul Frommer
Dibuat untukAvatar
Pengguna
Tujuan
  • bahasa buatan
    • bahasa fiksi
      • Na’vi
Kode bahasa
ISO 639-3
 Portal Bahasa
L • B • PW   
Sunting kotak info  Lihat butir Wikidata  Info templat
Tentang artikel
Pemberitahuan
Templat ini mendeteksi bahwa artikel bahasa ini masih belum dinilai kualitasnya oleh ProyekWiki Bahasa dan ProyekWiki terkait dengan subjek.
Perhatian: untuk penilai, halaman pembicaraan artikel ini telah diisi sehingga penilaian akan berkonflik dengan isi sebelumnya. Harap salin kode dibawah ini sebelum menilai.

{{PW Bahasa|importance=|class=}}


Terjadi [[false positive]]? Silakan laporkan kesalahan ini.

18.35, Jumat, 31 Mei, 2024 (UTC) •
hapus singgahan
Sebanyak 1.313 artikel belum dinilai
Artikel ini belum dinilai oleh ProyekWiki Bahasa
Cari artikel bahasa
Cari artikel bahasa
 
Cari berdasarkan kode ISO 639 (Uji coba)
 
Kolom pencarian ini hanya didukung oleh beberapa antarmuka
Artikel bahasa sembarang
Halaman bahasa acak
Wikibooks memiliki buku di:
Na'vi

Bahasa Na'vi adalah bahasa buatan untuk film Avatar. Penciptanya adalah Paul Frommer, seorang profesor di Marshall School of Business yang memiliki gelar doktor di bidang bahasa. Bahasanya dibuat agar sesuai dengan penggambaran sutradara James Cameron, dapat dipelajari oleh karakter manusia fiksi di film, dituturkan oleh aktor, dan tidak mirip dengan bahasa manusia manapun.

Ketika film ini dirilis pada 2009, bahasa Na'vi memiliki sekitar seribu kosakata. Namun, tata bahasa bahasa tersebut masih terbatas hanya dipahami oleh penciptanya.[1]

Pada 2010 ke atas, komunitas fans bahasa Na'vi terus berkembang. Situs web seperti Learn Na'vi[2] menampilkan kamus, bahan pembelajaran dasar, dan forum diskusi khusus untuk mempelajarinya.[3] Pagi, siang, sore, malam disebut dengan rewon, ha'ngir, kaym, txon pada bahasa tersebut.

Catatan Kaki

  1. ^ "Do You Speak Na'vi? Giving Voice To 'Avatar' Aliens : NPR". Diakses tanggal 16 December 2009. 
  2. ^ http://www.learnnavi.org/
  3. ^ LearnNavi Community Forum http://forum.learnnavi.org

Pranala luar

  • BBC interview in which Frommer recites part of the Hunt Song he translated for Cameron (0818 broadcast: 3′30″)
  • l
  • b
  • s