Bahasa Klingon

Bahasa Klingon
tlhIngan Hol
Pengucapan/ˈt͡ɬɪŋɑn xol/
Dibuat olehMarc Okrand
Dibuat untukfilm-film dan serial televisi Star Trek (TNG, DS9, Voyager, Enterprise)
Pengguna(Tidak diketahui. Sekitar 12 pembicara lancar pada tahun 1996, menurut Lawrence Schoen, direktur dari KLI.[1] per 1984)
Tujuan
  • bahasa artifisial
    • bahasa artistik
      • bahasa fiksi
        • Klingon
Status resmi
Diatur olehKlingon Language Institute
Kode bahasa
ISO 639-2tlh
ISO 639-3tlh
 Portal Bahasa
L • B • PW   
Sunting kotak info  Lihat butir Wikidata  Info templat
Tentang artikel
Pemberitahuan
Templat ini mendeteksi bahwa artikel bahasa ini masih belum dinilai kualitasnya oleh ProyekWiki Bahasa dan ProyekWiki terkait dengan subjek.
Perhatian: untuk penilai, halaman pembicaraan artikel ini telah diisi sehingga penilaian akan berkonflik dengan isi sebelumnya. Harap salin kode dibawah ini sebelum menilai.

{{PW Bahasa|importance=|class=}}


Terjadi [[false positive]]? Silakan laporkan kesalahan ini.

06.34, Sabtu, 4 Mei, 2024 (UTC) •
hapus singgahan
Sebanyak 1.307 artikel belum dinilai
Artikel ini belum dinilai oleh ProyekWiki Bahasa
Cari artikel bahasa
Cari artikel bahasa
 
Cari berdasarkan kode ISO 639 (Uji coba)
 
Kolom pencarian ini hanya didukung oleh beberapa antarmuka
Artikel bahasa sembarang
Halaman bahasa acak

Bahasa Klingon (tlhIngan Hol dalam Bahasa Klingon) adalah bahasa artifisial yang digunakan oleh bangsa Klingon dalam dunia fiksional Star Trek. Bahasa ini sengaja dibuat oleh Marc Okrand agar terdengar seperti "alien"; memiliki beberapa fitur-fitur topologi yang tidak biasa. Pembuatan suara dan kata-kata dasar bahasa Klingon dipelopori oleh James Doohan ("Scotty") untuk digunakan pada film Star Trek: The Motion Picture. Film itu adalah film pertama yang menggunakan bahasa Klingon. Dalam film-film sebelumnya, bangsa Klingon berbicara dalam bahasa Inggris.

Bahasa Klingon acapkali disebut Klingonese, seperti pada Star Trek: The Original Series episode The Trouble With Tribbles. Seorang karakter Klingon mengeja bahasa tersebut /klɪŋɡoni/. Klingonese juga disebut-sebut pada Star Trek I: Motion Pictures. Namun, dalam komunitas pengguna bahasa Klingon, bahasa Klingon dipercaya berasal dari bahasa Klingonaase, sebuah bahasa Klingon dengan dialek yang lain. Bahasa Klingonaase diperkenalkan oleh John M. Ford pada tahun 1988 melalui novelnya, The Final Reflection.

Sebagian kecil orang, kebanyakan fans Star Trek berdedikasi atau pengamat bahasa, dapat berbicara dalam bahasa Klingon. Pembendaharaan katanya terpusat pada konsep Klingon-Star Trek seperti pesawat antariksa atau peperangan. Karena itu, bahasa Klingon sering kali aneh apabila digunakan dalam percakapan sehari-hari.

Sejarah

Walupun bahasa Klingon sering digunakan pada Star Trek: The Original Series, bahasa tersebut pertama kali digunakan pada Star Trek: The Motion Picture (1979). Bahasa Klingon mengalami perkembangan pada pembuatan Star Trek III: The Search for Spock. Sutradara Leonard Nimoy dan produser sekaligus penulis Harve Bennet ingin agar bangsa Klingon berbicara dengan bahasa yang baik. Okrandpun diminta untuk mengembangkan kalimat yang dibuat Doohan agar menjadi sebuah bahasa yang lengkap.

Dengan munculnya Star Trek: The Next Generation (1987), bahasa Klingon dikembangkan lagi karena salah satu karakter utama Star Trek: The Next Generation adalah Worf. Bahkan, pada Star Trek: Deep Space Nine, seiring dengan semakin pentingnya bangsa Klingon, bahasa Klingon semakin sering dipakai sehingga banyak kata-kata bahasa Klingon yang tidak lagi diterjemahkan ke bahasa Inggris.

Worf kemudian muncul kembali bersama karakter-karakter reguler Star Trek: Deep Space Nine (1992) dan B'Elanna Torres, Klingon-manusia hibrid. Mereka akan menjadi pemain utama Star Trek: Voyager (1995). Bahkan, dalam episode prekuel Star Trek: Enterprise, "Broken Bow" (2001), bahasa Klingon memiliki delapan puluh dialek.

Sumber-sumber

Berikut ini adalah karya-karya yang dibuat oleh the Klingon Language Institute. Karya Klingon Language Institue sering digunakan sebagai bahan pembendaharaan kata dan tata bahasa bahasa Klingon.[2]

Buku
The Klingon Dictionary (TKD)
The Klingon Way (TKW)
Klingon for the Galactic Traveler (KGT)
Sarek, novel yang mengandung beberapa tlhIngan Hol
Federation Travel Guide, pamflet dari Pocketbooks
Kaset
Conversational Klingon (CK)
Power Klingon (PK)
The Klingon Way (TKW)
Sumber-sumber Elektronik
Klingon Language Suite, alat untuk belajar bahasa Klingon, dibuat oleh Simon & Schuster
Sumber lainnya
Beberapa artikel di HolQeD (jurnal KLI) (HQ)
Beberapa kartu Skybox (SKY)
Poster Star Trek Bird of Prey (BoP)
Star Trek: Klingon, permainan komputer(KCD dan STK)
Teks dan rekaman suara Marc Okrand

Konsonan

  Dwibibir Gigi/Rongga-gigi Tarik-belakang Langit-langit Langit-langit
belakang
Tekak Celah suara
Tengah Sisi
Letup Nirsuara p /pʰ/ t /tʰ/       q /qʰ/ ' /ʔ/
Bersuara b /b/   D /ɖ/        
Gesek Nirsuara   tlh /t͡ɬ/ ch /t͡ʃ/ Q /q͡χ/
Bersuara       j /d͡ʒ/      
Desis Nirsuara     S /ʂ/   H /x/    
Bersuara v /v/         gh /ɣ/    
Sengau m /m/ n /n/   ng /ŋ/    
Getar   r /r/
([ɹ])
       
Hampiran w /w/ l /l/   y /j/      

Tata bahasa

Berikut ini adalah urutan kata bahasa Klingon. Dalam beberapa kasus, urutan kata-kata tersebut terbalik apabila diterjemahkan ke bahasa Inggris.

DaH  mojaq-mey-vam  DI-vuS-nIS-be'           'e'   vI-Har
now  suffix-PL-DEM   1PL.A.3PL.P-limit-need-NEG  that 1SG.A.3SG.P-believe
Bahasa Inggris: "I believe that we do not need to limit these suffixes now."

Lihat pula

Catatan kaki

  • Bernard Comrie, 1995, "The Paleo-Klingon numeral system". HolQeD 4.4: 6–10.
  1. ^ Wired 4.08: Dejpu'bogh Hov rur qablli!*
  2. ^ KLI Wiki, Canon sources Diarsipkan 2007-03-16 di Wayback Machine.. Retrieved 2009-11-27.

Pranala luar

  • (Inggris) Institut bahasa Klingon
  • (Indonesia) Institut bahasa Klingon berbahasa Indonesia Diarsipkan 2005-02-05 di Wayback Machine.
  • (Inggris) Omniglot: Aksara Klingon Diarsipkan 2004-04-02 di Wayback Machine.
  • Google dalam bahasa Klingon
Lihat entri Appendix:Klingon di kamus bebas Wiktionary.
Wikibooks memiliki buku di:
Klingon
Wikiquote memiliki koleksi kutipan yang berkaitan dengan: Klingon proverbs.
Wikinews memiliki berita related news:
  • Elvish, Klingon and Na'vi: Constructed languages gain foothold in film
  • Parlez-vous français? Qapla’! More Grade 11 boys proficient in Klingon than French: local survey
  • Klingon Language Institute
  • Klingon and its User: A Sociolinguistic Profile, a sociolinguistics MA thesis
  • Klingon as Linguistic Capital: A Sociologic Study of Nineteen Advanced Klingonists (PDF)
  • Klingonska Akademien
  • Is Klingon an Ohlonean language? A comparison of Mutsun and Klingon
  • Omniglot: Klingon Alphabet Diarsipkan 2004-04-02 di Wayback Machine.
  • Deutsche-Welle's Klingon Language Service Diarsipkan 2010-06-18 di Wayback Machine.
  • BBC article on Deutsche-Welle's Klingon Language Service
  • Klingon wikia dictionary in Klingon
  • Deutsche Welle Germany's International broadcaster goes Klingon Diarsipkan 2010-03-16 di Wayback Machine.
  • Voragh's Notes on Klingon Swearing
  • Eatoni Ergonomics' Klingon page Diarsipkan 2008-05-30 di Wayback Machine.
  • l
  • b
  • s
  • Garis besar
  • Garis waktu
  • Cerita resmi
Serial televisi
(episode)
Peran hidup
  • The Original Series
    • episode
  • The Next Generation
    • episode
  • Deep Space Nine
    • episode
  • Voyager
    • episode
  • Enterprise
    • episode
  • Discovery
    • episode
  • Picard
  • Strange New Worlds
Animasi
  • The Animated Series
  • Lower Decks
  • Prodigy
Cerita pendek
  • Short Treks
Star Trek logo
Film
The Original Series
  • The Motion Picture
  • The Wrath of Khan
  • The Search for Spock
  • The Voyage Home
  • The Final Frontier
  • The Undiscovered Country
The Next Generation
  • Generations
  • First Contact
  • Insurrection
  • Nemesis
Reboot (Garis waktu Kelvin)
Setting
Karakter
    • A–F
    • G–M
    • N–S
    • T–Z
  • Kolaborasi
Konsep
  • Permainan
  • Kobayashi Maru
  • Hukum
    • Prime Directive
  • Bahan
    • Dilithium
  • Seksualitas
  • Stardate
Lokasi
  • Planet kelas M
  • Kuadran galaksi
  • Semesta Cermin
Budaya
dan spesies
Teknologi
  • Alat penyelubung
  • Communicator
  • Perisai deflektor
  • Holodeck
  • Hypospray
  • Tenaga impuls
  • tabung Jefferies
  • LCARS
  • Pengobatan
  • Replicator
  • Pesawat angkasa
    • Deep Space Nine
    • Defiant
    • Earth Spacedock
    • Enterprise
      • NX-01
      • NCC-1701
      • A
      • D
      • E
    • Kapal angkasa Klingon
    • Shuttlecraft
    • Voyager
  • Transporter
  • Tricorder
  • Seragam
  • Teknologi Warp
  • Senjata
    • Bat'leth
Produksi
  • Daftar staf
  • Gene Roddenberry
  • Norway Corporation
  • Komposer dan musik
    • Lagu tema
  • "Where no man has gone before"
  • "Beam me up, Scotty"
  • Redshirt
  • Penghargaan (seri film)
Proyek yang belum/tidak dibuat
  • The God Thing
  • Planet of the Titans
  • Phase II
  • Star Trek 4
Sempalan fiksi
  • Permainan
  • Komik
  • Novel
  • Buku referensi
  • Teater
    • A Klingon Christmas Carol
    • Opera Klingon
Aftershow
  • After Trek
  • The Ready Room
Dokumenter
  • Trekkies
  • Mind Meld
  • Trekkies 2
  • How William Shatner Changed the World
  • Beyond the Final Frontier
  • The Captains
  • Trek Nation
  • For the Love of Spock
  • What We Left Behind
Pengaruh budaya
  • Ciuman Kirk dan Uhura
  • Perbandingan dengan Star Wars
  • Penggemar
    • produksi
  • Kirk/Spock
  • Memory Alpha
  • Shakespeare dan Star Trek
  • The Exhibition
  • The Experience
  • "The Last Voyage of the Starship Enterprise" (Sketsa SNL 1976)
  • Free Enterprise (film 1999)
  • Galaxy Quest (film 1999)
  • The Orville (serial televisi 2017)
  • Please Stand By (film 2017)
  • Category