Bahasa Batak

Bahasa Batak adalah salah satu bahasa daerah yang berasal dari wilayah Sumatera Utara, dengan penutur alaminya adalah masyarakat Batak itu sendiri. Bahasa batak merupakan bahasa yang tergabung dalam rumpun bahasa Austronesia. Bahasa Batak dapat mengacu pada beberapa hal berikut:

  • Rumpun bahasa Batak, termasuk bahasa-bahasa di dalamnya, seperti:
    • Utara
      • Bahasa Alas-Kluet
      • Bahasa Singkil
      • Bahasa Batak Karo
      • Bahasa Batak Pakpak
    • Selatan
      • Bahasa Batak Simalungun
      • Bahasa Batak Toba
      • Bahasa Batak Angkola
      • Bahasa Batak Mandailing
  • Bahasa Batak Palawan, sebuah bahasa yang dituturkan oleh orang Negrito di Pulau Palawan, Filipina
Ikon disambiguasi
Halaman disambiguasi ini berisi artikel dengan judul yang sering dikaitkan dengan Bahasa Batak.
Jika Anda mencapai halaman ini dari sebuah pranala internal, Anda dapat membantu mengganti pranala tersebut ke judul yang tepat.