Academy Awards ke-28

Academy Awards ke-28
Tanggal21 Maret 1956
TempatRKO Pantages Theatre
Hollywood, California
NBC Century Theatre
New York City, New York
Pembawa acaraJerry Lewis (Los Angeles)
Claudette Colbert (New York)
Joseph L. Mankiewicz (New York)
ProduserRobert Emmett Dolan
Pengarah acaraGeorge Seaton
Sorotan
Film TerbaikMarty
Penghargaan terbanyakMarty (4)
Nominasi terbanyakLove Is a Many-Splendored Thing, Marty dan The Rose Tattoo (8)
Liputan televisi
JaringanNBC
  • ← ke-27
  • Academy Awards
  • ke-29 →

Academy Awards ke-28 diadakan di RKO Pantages Theatre di Los Angeles, California. Marty, sebuah film berbiaya rendah dan sederhana yang menjadi pemenang Best Picture, menjadi film terpendek (serta pemenang Palme d'Or kedua) yang memenangkan penghargaan teratas tersebut.

Penghargaan

Film Berbahasa Asing Terbaik

  • Samurai, The Legend of Musashi (Japan)

Nominasi dan penghargaan berganda

Film-film berikut ini mendapatkan nominasi berganda:

  • 8 nominasi: Love Is a Many-Splendored Thing, Marty, The Rose Tattoo
  • 6 nominasi: Love Me or Leave Me, Picnic
  • 4 nominasi: Blackboard Jungle, East of Eden, I'll Cry Tomorrow, Guys and Dolls, Oklahoma!
  • 3 nominasi: Bad Day at Black Rock, Daddy Long Legs, Interrupted Melody, The Man with the Golden Arm, Mister Roberts, Rebel Without a Cause, To Catch a Thief
  • 2 nominasi: The Battle of Gettysburg, The Bridges at Toko-Ri, The Face of Lincoln, It's Always Fair Weather, Queen Bee, Summertime

Film-film berikut ini meraih penghargaan berganda.

  • 4 kemenangan: Marty
  • 3 kemenangan: Love Is a Many-Splendored Thing, The Rose Tattoo
  • 2 kemenangan: Oklahoma!, Picnic

Referensi

  • "The 28th Academy Awards (1956) Nominees and Winners". oscars.org. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-07-06. Diakses tanggal 2011-08-20. 
  • l
  • b
  • s
Academy Award (Oscar)
Penghargaan
  • Film Terbaik
  • Sutradara Terbaik
  • Aktor Terbaik
  • Aktris Terbaik
  • Skenario Terbaik
  • Skenario Asli Terbaik
  • Aktor Pendukung Terbaik
  • Aktris Pendukung Terbaik
  • Film Animasi Terbaik
  • Tata Artistik Terbaik
  • Sinematografi Terbaik
  • Desain Kostum Terbaik
  • Film Dokumenter Terbaik
  • Film Dokumenter Pendek Terbaik
  • Penyuntingan Film Terbaik
  • Film Berbahasa Asing Terbaik
  • Tata Rias Terbaik
  • Musik Orisinal Terbaik
  • Lagu Orisinal Terbaik
  • Film Animasi Pendek Terbaik
  • Film Live Action Pendek Terbaik
  • Tata Suara Terbaik
  • Penyuntingan Suara Terbaik
  • Efek Visual Terbaik
Penyelenggaraan
(angka tahun merujuk kepada tahun peredaran film; penyerahan penghargaan dilaksanakan pada tahun berikutnya)
Wikimedia Commons memiliki media mengenai 1956 Academy Awards.